LIGA INGGRIS

Hasil Liga Inggris Bournemouth vs Chelsea - Bournemouth Pesta 4 Gol ke Gawang Chelsea

Hasil ini membuat Chelsea harus puas tertahan di peringkat kelima dengan koleksi 47 poin - unggul dua angka atas Manchester United

Penulis: Mairi Nandarson | Editor: Mairi Nandarson
TWITTER/CHELSEAFC
Hasil pertandingan AFC Bournemouth vs Chelsea 

TRIBUNBATAM.id, BOURNEMOUTH - Debut Gonzalo Higuain di Premier League, Liga Inggris, pada laga AFC Bournemouth vs Chelsea di Stadion Vitality, Rabu (30/1/2019) atau Kamis dini hari WIB, berakhir pahit.

Chelsea kalah telak 0-4 dari AFC Bournemouth pada pertandingan pekan ke-24 Liga Inggris tersebut.

Empat gol kemenangan tuan rumah dicetak oleh Joshua King (47', 74'), David Brooks (63'), dan Charlie Daniels (90+5').

Hasil ini membuat Chelsea harus puas tertahan di peringkat kelima dengan koleksi 47 poin - unggul dua angka atas Manchester United.

Raihan poin itu sama dengan Arsenal, tetapi Chelsea kalah produktivitas gol.

Hasil Coppa Italia Atalanta vs Juventus - Kejutan, Atalanta Singkirkan Juventus di Perempat Final

Terlibat Keributan dan Lepaskan Tembakan di Rumah Sakit, Pemain Barcelona Terancam Dipenjara

Hasil, Klasemen & Top Skor Liga Inggris, Setelah Man City Kalah, Man United Seri. Mo Salah Top Skor

Setelah menjalani debut berseragam Chelsea pada pertandingan Piala FA, Gonzalo Higuain merasakan atmosfer Premier League sebagai starter pada laga vs Bournemouth.

Jalannya pertandingan

Bournemouth memberikan pukulan telak pada Chlesea yang dilatih Maurizio Sarri.

Striker tim tamu menjadi bintang pertandingan dengan sumbangan dua gol satu assist.

Bermain di Stadion Vitality pada Kamis (31/1/2019), Bournemouthmendapat hasil menyenangkan dari tim papan atas Liga InggrisPremier League, Chelsea.

Pada babak pertama, kedua tim sama-sama belum bisa menemukan jalan untuk membobol gawang masing-masing lawan.

Hingga babak pertama berakhir, skor bertahan 0-0.

Setelah bermain imbang 0-0, Bournemouth yang ditekan oleh permainan ball possesion Chelsea bangkit dengan gaya main counter attack di babak kedua.

Pada babak kedua, tuan rumah membuka keunggulan terlebih dahulu melalui gol yang dicetak oleh Joshua King pada menit ke-47 dengan memanfaatkan umpan dari David Brooks.

Viral, Di Hari Terakhir Kerja, Pria Ini Kenakan Kostum Spiderman, Lihat Videonya

Diperiksa Selama 12 Jam, Vanessa Angel Dibawa ke Rumah Sakit karena Syok

Gantikan Tugas sang Ayah, Dul Jaelani Isi Kekosongan Keyboard di Konser Dewa 19 Reunion

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved