GARUDA SELECT

Jadwal Garuda Select vs Chelsea U16, Sabtu, 11 Mei 2019, Jam 17.00 WIB Live TVRI

Selama di Inggris, tim Garuda Selectditangani oleh pelatih yang merupakan mantan pemain Premier League seperti Dennis Wise dan Des Walker

Editor: Mairi Nandarson
TWITTER/MYSUPERSOCCER
Jadwal pertandingan Garuda Select vs Chelsea U16 

TRIBUNBATAM.id, LONDON -  Tim Garuda Select akan menjalani laga terakhir di Inggirs dengan melawan salah satu tim akademi klub elite Premier League.

Sudah 16 laga dijalani Garuda Select selama mereka menjalani program di Inggris.

Selama menjalani program di Inggris, tim Garuda Selectditangani oleh pelatih yang merupakan mantan pemain Premier League seperti Dennis Wise dan Des Walker.

Sudah empat bulan lebih Garuda Select menjalani program di Inggris.

Pada Sabtu (11/5/2019), Garuda Select akan menjalani laga pamungkas melawan tim U-16 Chelsea.

Laga tersebut dapat disaksikan secara live streaming di superoccer.tv pukul 17.00 WIB.

Dilatih Fakhri Husaini, Garuda Select Tahan Imbang Leicester 2-2, Ini Komentar Pelatih Dennis Wise

Garuda Select Kalah 2-7 Lawan Arsenal, Pelatih Des Walker; Indonesia Harus Tetap Bangga pada Tim Ini

BERITA PERSIB - Kick Off Liga 1 Tinggal 5 Hari, Proses Naturalisasi Belum Selesai, Ini Kata Fabiano

BERITA PERSIB - Sikap Pelatih Persib Robert Rene Alberts Soal Tekanan dan Ekspektasi Tinggi Bobotoh

Dalam empat laga sebelumnya, Garuda Select belum meraih kemenangan, di mana mereka melawan tim-tim kuat.

Garuda Select bermain imbang 2-2 melawan Nottingham Forest, setelah itu kalah 0-4 dari Bolton Wanderers U-18, dan tumbang 2-7 dari Arsenal U-16.

Lalu bermain imbang 2-2 melawan Leicester City U-17.

Berikut jadwal Garuda Select Vs Chelsea U-16:

Garuda Select Vs Chelsea U-16

Sabtu (11/5/2019), Pukul 17.00 WIB

Live Streaming di http://www.supersoccer.tv

Video Cuplikan Gol & Highlight Pertandingan Valencia vs Arsenal, Pierre-Emerick Aubameyang Hattrick

Video Cuplikan Gol dan Highlight Chelsea Menang Adu Penalti vs Eintracht Frankfurt, Lolos ke Final

Jadwal Final Liga Europa Chelsea vs Arsenal 29 Mei 2019, Final Kedua Bagi Kedua Tim

Hasil 16 laga Garuda Select Selama Laga Uji Coba di Inggris:

  • Garuda Select vs Gillingham FC U-18 (0-2)
  • Garuda Select vs Macclesfield Town U-18 (8-1)
  • Garuda Select vs MK Dons U-17 (2-1)
  • Garuda Select vs QPR U-18 (4-0)
  • Garuda Select vs Walsall FC (4-5)
  • Garuda Select vs Walsall U-18 (1-1)
  • Garuda Select vs Huddersfield U-18 (2-2)
  • Garuda Select vs Dover Athletic FC U-20 (2-3)
  • Garuda Select vs Blackburn Rovers U-18 (4-0)
  • Garuda Select vs Brighton and Hove U-18 (0-3)
  • Garuda Select vs Preston N.E U-18 (0-2)
  • Garuda Select vs Reading U-18 (4-1)
  • Garuda Select vs Notthingham Forest (2-2)
  • Garuda Select vs Bolton Wanderers U-18 (0-4)
  • Garuda Select Vs Arsenal U-16 (2-7)
  • Garuda Select Vs Leicester City U-1& (2-2)

(bolasport.com)

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved