MotoGP

BREAKINGNEWS. Marc Marquez Juara Dunia MotoGP 2017!

Di balapan seri terakhir di Valencia, Marc Marquez hanya meraih posisi ketiga, di belakang Dani Pedrosa dan Johan Zarco

Editor: Mairi Nandarson
TWITTER/@MOTOGP
Pebalap Repsol honda Marc Marquez saat menyentuh garis finish di posisi ketiga di GP Valencia, Minggu (12/11/2017) 

TRIBUNBATAM.id, VALENCIA - Pebalap Repsol Honda asal Spanyol, Marc Marquez sah menjadi juara dunia motogp musim 2017.

Di balapan seri terakhir di Valencia, Marc Marquez hanya meraih posisi ketiga, di belakang Dani Pedrosa dan Johan Zarco.

Pengukuhan Marc Marquez sebagai juara makin kuat setelah saingan terdekat, Andrea Dovizioso tak melanjutkan perlombaan setelah terjatuh.(*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved