Cara Menanam Bawang Merah Tanpa Menggunakan Tanah, Cukup Pakai Wadah Telur
Dari banyaknya bumbu masakan, bawang merah adalah satu di antara yang paling sering digunakan.
TRIBUNBATAM.id - Dari banyaknya bumbu masakan, bawang merah adalah satu di antara yang paling sering digunakan.
Bawang merah bisa ditanam sendiri di rumah Anda. Umumnya, bawang merah ditanam menggunakan tanah.
Namun, kini ada cara baru untuk menanam bawang merah tanpa menggunakan tanah.
Sebagai penggantinya, Anda hanya membutuhkan wadah telur.
Berikut langkah-langkanya, seperti dilansir Tribun Jabar dari Nakita.
1. Bahan dan wadah

Siapkan lima wadah telur dan tentunya bawang merah yang akan dibudidayakan.
Anda cukup menumpuk lima wadah telur itu seperti pada gambar.
Pastikan tempat penyimpanannya agak lembab dan terhindar dari sinar matahari secara langsung.
2. Tanam bawang

Buat lubang kecil di setiap tempat yang akan diberi bawang.
Fungsinya, agar air dapat mengalir ke bagian bawah.
Setelah itu, tempatkan bawang di setiap ruang kosong wadah telur.
3. Perawatan
Bila tiga langkah di atas sudah dilakukan, Anda hanya perlu menyiram sebanyak dua kali sehari.
Dalam beberapa hari, pertumbuhan bawang akan mulai terlihat.
Selamat mencoba.
Masih Lanjut, KPK Geledah Kediaman Pengusaha di Bintan dan Gudang PT Tirta Anugerah Sukses |
![]() |
---|
Tak Terima Bapaknya Dibilang Bukan Pendiri Demkorat, AHY Lakukan Ini & Minta Dukungan ke Sesepuh |
![]() |
---|
Sumber Uang Melvin Tenggara, Anak Konglomerat Hadiahi Natasha Wilona Lamborghini |
![]() |
---|
Suasana Penjara Jadi Sejuk Setelah Marbot Masjid Ditahan Karena Tikam Selingkuhan Istri |
![]() |
---|
Ucapan Terakhir Rina Gunawan, 30 Menit Sebelum Meninggal, Dimakamkan Sesuai Protokol Covid-19 |
![]() |
---|