Pesan Plt Gubernur Kepri Isdianto Kepada Mahasiswa, Belajarlah Dari Segala Situasi
Dalam acara gala dinner bersama para mahasiswa dan organisasi pemuda se Provinsi Kepri di Hotel Pelangi Tanjungpinang, Senin (22/7) malam Plt Gubernur
TRIBUNBATAM.idTANJUNGPINANG- Dalam acara gala dinner bersama para mahasiswa dan organisasi pemuda se Provinsi Kepri di Hotel Pelangi Tanjungpinang, Senin (22/7) malam Plt Gubernur Kepri Isdianto menjadi Pembicara Tunggal.
Acara yang diawali dengan makan malam bersama ini dihadiri sejumlah tokoh pemuda seperti dari FKPPI, mahasiswa dari sejumlah kampus di Tanjungpinang, Batam serta Karimun.
Selain itu hadir juga Kadispora Kepri Mafrijon, Karo Hukum Heri Mochrizal dan Karo Ekonomi Heri Ardianto.
Dalam kesempatan ini Isdianto banyak berbagi cerita semasa mudanya.
• VIDEO - KPK Geledah Ruko Kock Meng di Nagoya, OTT Gubernur Kepri Menyasar ke Batam
• VIDEO - Penyidik KPK Geledah Dinas ESDM dan DLH Kepri, Amjon dan Nilwan Tidak Ada di Tempat
• HEBOH! Konferensi Pers Lewat Facebook, Tiba-tiba Wajah Polisi Berubah Seperti Kucing
• Pekerjakan Tenaga Kerja Asing (TKA), Kapal Ikan Indonesia Ditangkap KKP
Dengan tujuan untuk memberi motivasi kepada para pemuda yang hadir dalam acara ini.
"Saya pernah muda seperti adik-adik semua, dan saya dulu pernah berfikir akan jadi apa kah saya nanti. Ketika saya masih seusia adik-adik ini kadang saya memandang seseorang hanya dari satu sisi saja. Kebetulan yang dilihat sisi yang jelek, dan langsung memvonis bahwa orang tersebut tidak bagus, salah dan sebagainya. Masa muda yang terlalu cepat memvonis," tutur Isdianto.
Belajar dari pengalamannya tersebut, maka Isdianto meminta para pemuda sekarang yang hidup ditengah teknologi tinggi serta ketersediaan informasi yang luas bisa lebih maju dalam berfikir.
"Sekarang media sangat luas dan bebas. Maka belajarlah dari segala situasi dan kondisi. Saya mau pemuda di Kepri ini menjadi pemuda yang tangguh, hebat dan tidak gampang menyerah," harap Isdianto.
• Boris Johnson Terpilih Jadi PM Inggris, Sejumlah Menteri Mundur. Isu Brexit Memanas Lagi
• Persib Bandung vs Bali United, Roberts Rene Alberts Sebut Kemenangan akan Jadi Modal Besar
• Setelah Nunung Srimulat, Polisi Tangkap Jefri Nichol atas Penyalahgunaan Narkoba
• Agar Fokus Main Game, Seorang Ayah Keluarkan Anaknya dari Sekolah
Tangguh yang dimaksud Isdianto baik di bidang pemerintahan, dibidang enterpreuner (pengusaha), sebagai DPRD dan sebagainya.
Isdianto juga meminta penuda yang masih duduk di bangku kuliah agar menyelesaikan pendidikan secara baik serta banyak bergaul ditengah masyarakat.
Mulianya Hati Fery, Maafkan Istri Meski Diselingkuhi, 'Salah Saya Jarang Mengajari Dia Soal Agama' |
![]() |
---|
Sempat Nanyikan Lagu 'Jangan Salah Menilaiku', Usai Dilantik Bupati Bintan Apri Sujadi Menghilang? |
![]() |
---|
Banjir Dimana-mana Kenapa Anies Digebukin: Gue Heran, Sutiyoso Sentil Serangan ke Gubernur DKI |
![]() |
---|
VIRAL Pria Ini Salat Dijaga Pengendara Motor Tak Saling Kenal, Lakukan Ibadah di Tengah Jalan Raya |
![]() |
---|
Kasat Reskrim Polres Dairi AKP Rasly Ditemukan Meninggal di Kamar Mandi, Terkuak Penyebabnya |
![]() |
---|