Sebelum Raffi Ahmad & Nagita, Valentino Rossi dan Arjen Robben Juga Pernah Liburan ke Labuan Bajo

Labuan Bajo, Flores, Nusa Tenggara Timur merupakan salah satu destinasi wisata populer di Indonesia.

Instagram/@valeyellow46
Valentino Rossi liburan ke Labuan bajo 

Menurut Ahyar, setelah tiba di Labuan Bajo kemarin, Robben bersama keluarganya langsung bergerak menuju Pulau Rinca, Pulau Kelor, dan Pulau Kalong.

Ahyar mengatakan, pihaknya diminta untuk menjemput Robben.

 

Pihaknya kemudian membagi tugas, ada yang menjemput di Bandara Komodo, Labuan Bajo dan di Pelabuhan Pelni Labuan Bajo.

Pada saat tiba di bandara, mantan pemain Chelsea dan Real Madrid itu bertemu dengan banyak warga, termasuk beberapa orang penggemarnya.

Menurut Ahyar, Robben terlihat begitu ramah menyapa warga.

(TribunTravel.com/Muhammad Yurokha M)


Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved