WISATA THAILAND
8 Wisata Kuliner Terbaik di Thailand, Coba Jajanan Durian dan Lobster Phuket
Bagi kamu pecinta kuliner, tentu tak asing dengan berbagai makanan khas Thailand yang lezat. Berikut wisata kuliner di Thailand yang paling nikmat.

TRIBUNBATAM.id - Keindahan tempat wisata di Thailand menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan asing untuk berkunjung.
Selain itu, wisata kuliner di Thailand yang unik dan lezat membuat siapapun penasaran ingin mencobanya.
Ragam kuliner khas Thailand bisa ditemukan dengan mudah karena tersebar di seluruh sudut daerahnya.
• Rekomendasi 6 Tempat Belanja Oleh-Oleh Termurah di Thailand, Liburan Jadi Hemat!
Dari sekian banyak kuliner yang ditawarkan, ada beberapa kuliner terbaik Thailand yang wajib traveler coba.
Dilansir TribunTravel dari The Thaiger, berikut delapan kuliner terbaik di Thailand yang bisa traveler nikmati ketika liburan ke Thailand:
1. Khao Soi Gai (Sup Ayam Pedas)

Kuliner terbaik pertama yang wajib traveler coba saat liburan ke Thailand yakni Khao Soi Gai.
Khao Soi Gai merupakan sup ayam pedas yang terdiri dari kaldu pedas dengan ayam kukus dan mi renyah di atasnya.
Kuliner tradisional ini disajikan dengan jeruk nipis, bawang merah, acar mustard dan cabai sesuai selera.
2. Durian
tempat wisata di Thailand
wisatawan asing
wisata kuliner di Thailand
kuliner khas Thailand
Wisata Thailand
TRIBUNBATAM.id
Batam
Rekomendasi 6 Tempat Belanja Oleh-Oleh Termurah di Thailand, Liburan Jadi Hemat! |
![]() |
---|
9 Destinasi Wisata Gratis di Bangkok Thailand, Amati Keindahan Sungai Chao Phraya |
![]() |
---|
Bawa Boneka di Pesawat Harus Beli Tiket, Catat 5 Fakta Unik Wisata ke Thailand |
![]() |
---|
Rekomendasi 7 Hotel Murah di Bangkok, Tarif Mulai Rp 120 Ribuan Per Malam |
![]() |
---|
Panduan Wisata Lengkap Coba Samui Bungy Jump di Thailand |
![]() |
---|