ARTI MIMPI

Arti Mimpi Berada Didalam Penjara Pertanda Baik, Bagaimana jika Mimpi Teman Masuk Penjara?

Apakah Anda pernah mengalami mimpi dipenjara? Mimpi dipenjara memang bisa dikatakan sebagai mimpi yang menakutkan. Namun, meski menakutkan, menurut ..

net
Ilustrasi penjara 

TRIBUNBATAM.id - Apakah Anda pernah mengalami mimpi dipenjara? 

Mimpi dipenjara memang bisa dikatakan sebagai mimpi yang menakutkan. 

Namun, meski menakutkan, menurut Primbon Jawa mimpi dipenjara ini justru sering dikaitkan dengan pertanda baik. 

Pertanda baik yang dimaksud adalah Anda akan memperoleh kehidupan yang lebih baik dari sebelumnya. 

Meski begitu, mimpi dipenjara ini juga memiliki arti yang buruk. 

Lalu apa saja kira-kira arti mimpi dipenjara ini?

Melansir dari suar.id, berikut ini beberapa arti mimpi dipenjara menurut Primbon Jawa. 

1. Mimpi berada di dalam penjara

Meski terlihat tidak mengenakkan, mimpi ini merupakan pertanda baik bagi Anda. 

Menurut Primbon Jawa Anda akan memperoleh sebuah kesempurnaan dalam hidup.

Tak hanya kesempurnaan hidup, Anda juga akan memperoleh berbagai pujian dan kehormatan.

Untuk itu bagi Anda yang mengalami mimpi ini jangan lupa untuk bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, karena semua ini bisa terjadi juga karena izin-Nya.

2. Mimpi bebas dari penjara 

Bagi Anda yang mengalami mimpi ini artinya pertanda baik bagi Anda. 

Meski Anda sedang mengalami sebuah tekanan hidup yang berat, Anda akan berhasil melewatinya.

Sumber: Suar.id
Halaman 1 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved