NATIONS LEAGUE
Hasil Italia vs Inggris, Giacomo Raspadori Cetak Gol, Italia Menang, Inggris Degradasi
Pertandingan Italia vs Inggris pada matchday 5 Liga A ini berakhir dengan skor 1-0 untuk keunggulan skuad asuhan Roberto Mancini
Namun, timnas Inggris tetap gagal mencetak gol penyeimbang hingga peluit panjang dibunyikan.
The Three Lions, julukan timnas Inggris, pada akhirnya harus mengakui keunggulan Italia 0-1 dan turun kasta ke Liga B UEFA Nations League.
Italia 1-0 Inggris (Raspadori 68')
Susunan Pemain
Italia (3-5-2): 1-G. Donnarumma; 4-Tolói, 19-Bonucci, 15-Acerbi; 2-Di Lorenzo, 18-Barella (6-Pobega 62'), 8-Jorginho (13-Emerson 89'), 16-Cristante, 3-Dimarco (7-Fratesi 89'); 9-Scamacca (11-Gnonto 62'), 10-Raspadori (20-Gabbiadini 81')
Cadangan: 5-Ramos Marchi, 12-Meret, 14-Zerbin, 17-Grifo, 21-Vicario, 22-Esposito, 23-Bastoni
Pelatih: Roberto Mancini
Inggris (3-4-3): 1-Pope; 2-Walker (14-Shaw 72'), 5-Dier, 6-Maguire; 3-James, 8-Bellingham, 4-Rice, 7-Saka (15-Grealish 72'); 11-Foden, 9-Kane, 10-Sterling
Cadangan: 12-Trippier, 13-Ramsdale, 16-Coady, 17-Ward-Prowse, 18-Tomori, 19-Mount, 20-Bowen, 21-Alexander-Arnold, 22-Henderson, 23-Abraham
Pelatih: Gareth Southgate
(*)
.
.
.
sumber: kompas.com
