WETON JAWA

Watak dan Peruntungan Weton Hari Sabtu, Siapa Paling Istimewa Menurut Primbon?

Tahukah kamu bahwa setiap orang kelahiran hari Sabtu memiliki watak berbeda yang dipengaruhi wetonnya dan menurut Primbon Jawa weton Sabtu dibagi lima

ist
Ilustrasi - Tahukah kamu bahwa setiap orang kelahiran hari Sabtu memiliki watak berbeda yang dipengaruhi wetonnya dan menurut Primbon Jawa weton Sabtu dibagi lima 

TRIBUNBATAM.id - Seperti apa ramalan orang-orang yang terlahir dihari Sabtu menurut ramalan Primbon Jawa?

Dalam konteks Primbon, orang yang terlahir di hari Sabtu akan dibedakan berdasarkan pasarannya.

Dari sana akan bisa dilihat weton apa kelahirannya yang biasanya dipakai untuk melihat peruntungannya.

Ramalan Jawa kuno mengatakan orang kelahiran hari Sabtu memiliki watak berbeda tergantung wetonnya.

Daripada penasaran apa saja pembagian weton hari Sabtu dan seperti apa ramalannya, simak ulasan di bawah ini.

1. Sabtu Wage

Sifatnya yang kurang suka bersosialisasi dan menghabiskan waktu sendiri membuat orang ini sering dimusuhi oleh teman-temannya sedari kecil.

Namun, situasi inilah yang membentuk mereka untuk memiliki mental kuat dalam menjalani masalah saat sudah menjadi dewasa.

Jika tidak berubah menjadi lebih fleksibel, mereka akan lebih sering menjadi korban fitnah di kemudian hari.

Orang dengan Sabtu Wage disarankan untuk bekerja di lingkungan dengan aturan yang jelas seperti menjadi Pegawai Negeri Sipil, karyawan perusahaan swasta, atau Tentara Nasional Indonesia.

Baca juga: 5 Weton Wanita Cantik tapi Sering Dikasihani, Cintanya Selalu Bermasalah

Baca juga: 4 Weton Berjaya Sampai Akhir Bulan Suro 2023, Apakah Anda Termasuk?

2. Sabtu Kliwon

Weton ini memiliki neptu 17, yang dikenal suka mengalah, tidak mudah terprovokasi dan tidak sombong.

Namun, jika mereka dizalimi, mereka bisa memendam amarah yang terus diingat dalam sisa hidupnya.

Mereka sulit untuk melontarkan kata maaf dan susah mempertahankan fokus pada satu pekerjaan saja.

3. Sabtu Pahing

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved