PIALA DUNIA U17 2023
Jadwal Piala Dunia U17 2023 dan Nomor Punggung Pemain Timnas U17 Indonesia
Jadwal Piala Dunia U17 2023 matchday 1 berlangsung mulai Jumat (10/11/2023) dan Nomor Punggung Pemain Timas U17 Indonesia
Penulis: Mairi Nandarson | Editor: Mairi Nandarson
Sementara itu, gelandang Nabil Asyura mengatakan bahwa dirinya dan tim sudah siap mengikuti ajang bergengsi ini. Apalagi persiapan sudah dilakukan dengan matang.
"Tim sudah dipersiapkan dengan baik. Saat ini kami latihan taktikal dan strategi. Kalau untuk chemistry antar pemain sudah semakin oke dan kompak," kata Nabil.
Pemain asal Persija Jakarta tersebut menjelaskan bahwa Ekuador adalah tim yang bagus.
Untuk itu dia bersama seluruh pemain akan berjuang keras demi raihan kemenangan di laga tersebut.
Baca juga: Jelang Timnas U17 Indonesia vs Ekuador Jumat 19.00 WIB, Bima Sakti Gelar Latihan Malam
"Insya Allah mental kami sudah tidak ada masalah menghadapi lawan-lawan di grup A."
"Untuk itu kami juga mohon doa dan dukungannya kepada suporter Indonesia untuk dapat memenuhi Stadion saat kita bertanding."
"Itu menjadi tambahan motivasi kita agar dapat merauh hasil terbaik dan mencatatkan sejarah baru buat Indonesia," katanya.
.
Nomor Punggung Pemain Timnas U17 Indonesia di Piala Dunia U17 2023
1- Ikram Algiffari (PPLP Sumbar)
13 - Andrika Fathir Rachman (Borneo FC)
15- Rifki Tofani (PPOP DKI)
2-Rizdjar Nurviat Subagia (Borneo FC)
3-Tonci Shouter Israel Ramandei (PPLP Papua)
4-Mohamad Andre Pangestu (Bali United FC)
| Kalahkan Prancis Lewat Drama Adu Penalti, Jerman Juarai Piala Dunia U17 2023 |
|
|---|
| Live Streaming Jerman vs Prancis, Vannuchi: Skuad Les Bleuets Luar Biasa |
|
|---|
| Live Streaming Jerman vs Prancis, Die Mannschaft Tak Mau Remehkan Les Bleuets |
|
|---|
| Live Streaming Jerman vs Prancis, Les Bleuets Usung Misi Balas Dendam |
|
|---|
| Live Streaming Final Piala Dunia U17 Jerman vs Prancis, Der Panzer Optimis Juara |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/Nomor-Punggung-Pemain-Timnas-U17-Indonesia-di-Piala-Dunia-U17-2023.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.