Seleb Terkini

Teuku Ryan Merasa Difitnah usai Suami Oki Setiana Berkoar Alasan Cerai Adiknya

Teuku Ryan meninggalkan komentar dalam akun TikTok yang sempat mengunggah video Ory Vitrio yang beberkan alasan adik iparnya bercerai.

Penulis: Karunia Rahma Dewi |
Instagram @oryvitrio
Teuku Ryan merasa difitnah usai suami Oki Setiana berkoar alasan cerai adiknya, Senin (5/2/2024). Foto: Potret keluarga Teuku Ryan dan Ory Vitrio dilansir dalam unggahan Instagram @oryvitrio, Senin (5/2/2024). 

Lewat komentar tersebut Teuku Ryan turut meminta doa atas permasalahannya.

"Dari lahiran tidak disentuh? Jangan memfitnah baiknya. Allah maha tahu, Mas Rio juga paham agama. Mohon support saja yang baik-baik," jelas akun @teukuryantr.

Kendati demikian, baik dari Teuku Ryan dan Ria Ricis masih bungkam terkait alasan mereka berpisah usai menjalin rumah tangga selama 5 tahun. 

Sampai saat ini Teuku Ryan dan Ria Ricis masih fokus untuk mempersiapkan sidang mediasi pertama mereka.

Sidang mediasi rencananya akan digelar pada 19 Februari 2024 di PA Jakarta Selatan. 

(Tribunbatam.id/ Karunia Rahma Dewi)

Baca berita TribunBatam.id lainnya di Google News

Sumber: Tribun Batam
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved