LIGA ITALIA
Steven Zhang Terancam Kehilangan Jabatan Sebagai Presiden Klub Inter Milan
Presiden klub Inter Milan, Zteven Zhang tengah menghadapi masalah yang akan mengakhiri jabatannya sebagai pemilik klub Nerazzuri
Lebih parahnya lagi, Suning tak memiliki harapan untuk bisa melakukan perpanjangan batas waktu pelunasan utang.
Pihak perusahaan, Oaktree dilaporkan tak memiliki ketertarikan untuk perpanjangan batas waktu dengan kenaikan suku bungan.
Selain itu, Suning juga semakin kesulitan untuk refinancing utang.
Mengingat mereka hanya memiliki waktu kurang dari dua bulan.
Sehingga dapat dipastikan jabatan Steven Zhang sebagai presiden klub Inter Milan akan berakhir.
Kabar buruknya lagi menurut Corriere dello Sport, Zhang juga kalah dalam kasus hukum yang cukup penting.
Zhang dikabarkan harus melakukan pembayaran hutang kepda China Construction Bank (Asia).
Sehingga membuka jalan bagi kreditor untuk menarik aset Zhang di yuridiksi Italia.
(Tribunbatam.id/Pucu Herwibowo)
* Baca berita Tribun Batam lainnya melalui tautan Google News ini
| Hasil, Klasemen, Top Skor Liga Italia 2025-2026 Pekan 10 Setelah Juventus Menang, Napoli Imbang |
|
|---|
| Hasil Cremonese vs Juventus, Debut Manis Luciano Spalletti, Gawang Emil Audero Bobol 2 Gol |
|
|---|
| Resmi, Luciano Spalletti Resmi Jadi Pelatih Juventus, Debut Lawan Emil Audero Cs |
|
|---|
| Jadwal Liga Italia 2025-2026 Pekan 10 AC Milan vs AS Roma, Napoli vs Como 1907 |
|
|---|
| Hasil, Klasemen, Top Skor Liga Italia 2025-2026 Pekan 9 Setelah Tim Jay Idzes Menang, Lazio Seri |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.