PIALA DUNIA U17 2025
Jadwal Siaran Langsung 32 Besar Piala Dunia U17 2025, Argentina vs Meksiko, Korea Selatan vs Inggris
Jadwal Siaran Langsung babak 32 Besar Piala Dunia U17 2025 Qatar, Argentina vs Meksiko, Brazil vs Paraguay, Korea Selatan vs Inggris
Penulis: Mairi Nandarson | Editor: Mairi Nandarson
TRIBUNBATAM.id/SON
PIALA DUNIA U17 2025 - Argentina akan menghadapi Meksiko di 32 besar Piala Dunia U17 2025. Pertandingan Argentina vs Meksiko dijadwalkan berlangsung Jumat (14/11/2025)
Kemudian tersaji pertandingan Italia vs Rep Ceska dengan waktu kick off pukul 20.00 WIB.
Pada pukul 20.30 WIB berlangsung pertandingan Jepang vs Afrika Selatan.
Kemudian tersaji laga Jerman vs Burkina Faso yang digelar mulai pukul 21.45 WIB.
Setelah itu pada pukul 22.15 WIB berlangsung laga Venezuela vs Korea Utara.
Dua pertandingan berikutnya berlangsung serentak pukul 22.45 WIB antara Austria vs Tunisia dan Kroasia vs Uzbekistan.
.
Jadwal 32 Besar Piala Dunia U17 2025
Jumat, 14 November 2025
Pukul 19.30 WIB - Zambia vs Mali
Pukul 19.30 WIB - Portugal vs Belgia
Pukul 20.00 WIB - Swiss vs Mesir
Pukul 20.30 WIB - Prancis vs Kolombia
Pukul 21.45 WIB - Argentina vs Meksiko
Pukul 22.15 WIB - Rep Irlandia vs Kanada
Pukul 22.45 WIB - Amerika Serikat vs Maroko
Tags
Piala Dunia U17 2025
Jadwal Piala Dunia U17
32 Besar Piala Dunia U17
Argentina vs Meksiko
Korea Selatan vs Inggris
Berita Terkait: #PIALA DUNIA U17 2025
| Hasil, Klasemen Akhir, Top Skor Piala Dunia U17 2025, Timnas U17 Indonesia Gagal ke 32 Besar |
|
|---|
| Hasil, Klasemen, Top Skor Piala Dunia U17 2025 Setelah Timnas U17 Indonesia Menang |
|
|---|
| Jadwal Siaran Langsung Timnas U17 Indonesia vs Honduras Malam Ini Kick Off 21.45 WIB |
|
|---|
| Hasil, Klasemen, Top Skor Piala Dunia U17 2025 Setelah Italia, Argentina Menang, Portugal Kalah |
|
|---|
| Hasil, Klasemen, Top Skor Piala Dunia U17 2025 Matchday 2 Setelah Argentina, Italia, Portugal Menang |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/Pertandingan-Argentina-vs-Meksiko-dijadwalkan-Jumat-14-November-2025.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.