TOPIK
Piala Dunia 2014 di Brazil
-
Argentina dan Jerman lihai mengatur ”nada” seperti orkestra yang mengalun dari tempo maestoso yang hikmat hingga prestissimo yang sangat cepat.
-
Jika cedera punggung yang dialami Neymar terjadi dua sentimeter di bawah lokasi cedera saat ini, penyerang asal Brasil akan lumpuh.
-
Argentina memang memiliki peluang lebih besar daripada Belanda untuk melaju ke babak final Piala Dunia 2014, Kamis (10/7/2014).
-
Bagi Brasil, laga ini penting demi memuluskan langkah menuju partai puncak. Maklum saja, Brasil ingin mengulangi sejarah lolos ke laga final.
-
Cedera punggung yang dialami penyerang Neymar merupakan pukulan besar bagi tim nasional Brasil.
-
Ujian sesungguhnya bagi Argentina dan Belgia pada Piala Dunia 2014 baru akan dihadapi pada babak perempat final.
-
Sebuah jembatan yang belum selesai dibangun di salah satu kota tuan rumah pertandingan Piala Dunia 2014, runtuh, Kamis (3/7/2014).
-
Manajemen pemegang lisensi hak siar piala dunia 2014, PT ISM bersama Polda Kepri merazia sejumlah tempat yang menggelar nonton bareng (nobar) di Batam
-
"Saya pikir sejauh ini Brasil 2014 menjadi pertandingan Piala Dunia terbaik. Ini turnamen dengan gol terbanyak sejak Piala Dunia 1982," kata Valcke.
-
Jutaan pekerja menghentikan pekerjaan mereka selama dua jam demi menyaksikan laga yang dimulai pukul 16.00 waktu bagian pantai timur Amerika ini.
-
Dua tim unggulan, Argentina dan Belgia, kembali berhasil melewati babak 16 besar, tetapi tidak dengan mudah.
-
Restoran waralaba Amerika Serikat, Waffle House, memboikot makanan khas Belgia sebelum tim nasional Amerika Serikat bertemu dengan tim nasional Belgia
-
Jerman akhirnya memecahkan kebuntuan ketika menghadapi Aljazair pada babak 16 besar di Beira-Rio, Selasa (1/7/2014).
-
Liverpool dikabarkan Daily Mail mempertimbangkan melepas penyerang Luis Suarez, setelah pemain asal Uruguay itu dihukum berat oleh FIFA.
-
Latihan Timnas Argentina tiba-tiba heboh dengan kehadiran sosok wajah familiar yang tiba-tiba nyelonong masuk ke tengah lapangan.
-
Saat rekan-rekannya di tim utama Inggris hanya melakukan latihan ringan jelang laga krusial melawan Uruguay, Wayne Rooney memilih cara berbeda.
-
Bek Portugal, Fabio Coentrao, mengucapkan salam perpisahan kepada Piala Dunia 2014. Coentrao pun berharap Portugal tetap menjadi tim yang kuat.
-
Goodway Hotel Batam, Kepulauan Riau (Kepri) menggelar nonton bareng (nobar) Piala Dunia 2014 di Wine Bar.
-
Presiden Brasil Dilma Rousseff mendesak semua kolega dan warga negaranya, Minggu (15/6/2014), untuk memisahkan sepak bola dan politik.
-
Gol penyama yang dicetak van Persie bisa dibilang sangat indah. Pemain MU ini menyundul bola hasil umpan Daley Blind sampai melompat "terbang".
-
Jennifer Lopez membuat para penonton terpukau dengan busana leotardrancangan desainer CharbelZoe, yang melekat ketat dan hampir mengekpos seluruh tubu
-
Sebanyak dua dari lima pria yang disurvei mengaku mereka lebih memilih nonton pertandingan bola ketimbang bercinta.
-
Sempat tarik ulur soal kehadirannya, akhirnya diva pop Jennifer Lopez alias J-Lo nongol juga di opening Piala Dunia 2014 di Sao Paulo, Brasil.
-
Harga tiket di pasar gelap baik yang dijual individu maupun calo diperkirakan melonjak hingga 10 kali lipat dari harga normal.
-
Sejumlah fans berburu tiket laga pembuka di Stadion Arena Corinthians, Brasil, Kamis (12/6/2014).
-
Pemerintah Brasil dan negara bagian Sao Paulo mengerahkan polisi berjaga di setiap stasiun.
-
Pembukaan Piala Dunia 2014 di Arena Corinthians Sao Paulo, Jumat (13/6/2014) dini hari nanti akan berlangsung sesuai selera orang Brasil.
-
Perjuangan lebih berat pun harus dihadapi para pesepak bola muslim. Pasalnya, di tengah perjalanan Piala Dunia 2014, mereka harus menyambut Ramadhan.
-
Kesebelasan Kamerun menunda keberangkatannya ke Brazil karena mereka berkeberatan dengan nilai bonus yang ditawarkan Federasi Sepak Bola Kamerun.
-
Kemarin menjadi hari yang sangat menyulitkan bagi jutaan warga Sao Paulo yang menggantungkan diri pada layanan transportasi publik.