TOPIK
Mahasiswi Ibnu Sina Batam Hilang
-
Titin, tetangga almarhumah, menuturkan semenjak orangtua Lia Arzalinan pulang kampung, tidak pernah ada orang datang ke rumah itu.
-
Hingga kini penyelidikan penyebab kasus kematian Lia Arzalina yang ditemukan tewas dengan tubuh membusuk di kawasan Bumi Perkemahan masih gelap.
-
"Mau tidak mau kita akan kembali panggil pihak keluarga. Memang saat ini kondisi keluarga sudah berada di Jawa," sebut Memo menerangkan.
-
Pengambilan sampel DNA ayah Lia dilakukan dengan cara menggali kubur pria yang tewas tertabrak truk pada Minggu (4/7/2016) lalu.
-
Kematian Lia Arzalina, mahasiswi Ibnu Sina masih menjadi teka teki yang harus dipecahkan.
-
Hasil pemeriksaan DNA korban pembunuhan yang ditemukan di bawah SUTT PLN Batam di dekat Bumi Perkemahan, Lia Arzalina sudah keluar.
-
"Semuanya pasti butuh cepat. Kita juga lagi menunggu hasil tes DNA yang sudah kita serahkan beberapa waktu lalu. Kita sama-sama menunggu lah, karena k
-
Perjalanan kasus yang menimpa mahasiswi STAI Ibnu Sina Batam itupun masih jalan di tempat.
-
Polresta Barelang berencana memanggil saksi-saksi terkait kasus pembunuhan Lia Arzalina, besok, Kamis (4/8/2016).
-
Pemeriksaan DNA terhadap teman dekat Lia Arzalina, Waskiman alias Boy Andre dijadwalkan hari Rabu (3/7/2016) ini.
-
Warga komplek Sagulung Baru Blok B, Batam, masih tidak percaya terhadap apa yang menimpah Lia Arzalina, mahasiswi Ibnu Sina yang tewas dibunuh.
-
ngingat Lia dikenal sebagai sosok perempuan yang pendiam dan tidak banyak bicara.
-
Tim langsung melakukan pendataan dan pemeriksaan di rumah Lia di Sagulung Baru, Batam, Selasa (2/8/2016).
-
Kapolresta Baralang Kombes Pol Helmy Santika mengatakan, kemarin mantan pacar Lia Waskiman alias Boy Andre sudah dites DNA-nya.
-
Pengungkapan kasus pembunuhan Lia Arzalina, mahasiswa STAI Ibnu Sina Batam mulai menemukan titik terang.
-
Kehilangan suami dan anak dalam waktu hampir bersamaan membuat Muari sangat menderita
-
Suasana rumah duka Lia Arzalina yang ada di Sagulung Baru blok B2 nomor 9, Sagulung, Batam, masih ramai dikunjungi teman-teman Muari, ibu kandung Lia.
-
Misteri pembunuhan Lia Arzalina mulai mengerucut. Lia diduga dihabisi orang yang dikenalnya.
-
Semua keluarga Lia akan diperiksa. Kita akan runtut mulai dari Lia di rumah sampai pergi meninggalkan rumah
-
"Semalam sudah gelar perkara, selesai setengah tiga. Hasil gelar itu memang kasusnya sidik,"kata Kasat Reskrim Polresta Barelang, Kompol Memo Ardian.
-
Kasat Reskrim Polresta Barelang, Kompol Memo Ardian mengatakan ada bercak yang tertinggal di sandal ungu.
-
sehari pascaditemukan jasad Lia, Tim Forensik Polda Kepri mengungkapkan adanya sejumlah kejanggalan tekait kondisi korban.
-
Kanit Identifikasi Polresta Barelang, Bripka Zulheri yang saat itu melakukan identifikasi tampak menunjukan bekas yang menyerupai sidik jari.
-
Mauri, Ibunda Lia, sempat dibopong menuju ke liang lahat untuk menyaksikan putri sulungnya beristirahat selamanya.
-
Jenazah Lia Arzalina telah dikebumikan di Tempat Pemakaman Umun (TPU) Sei Temiang, Batam, Kamis (28/7/2016) siang.
-
Polresta Barelang mulai membeberkan sedikit demi sedikit hasil uji forensik terhadap jasad Lia Lia Arzalina, mahasiswi STAI Ibnu Sina Batam.
-
Menurut Kasat Reskrim Polresta Barelang Kompol Memo Ardian ditemukan ada bekas patah leher dari tulang tengkorak dan tengkorak janin di jasadnya.
-
Warga Batam masih dihadapkan dengan sejumlah teka-teki soal kasus kematian mahasiswi STAI Ibnu Sina Batam, Lia Arzalina.
-
Otopsi sementara telah dilakukan Dokter Forensik Polda Kepri pada jasad Lia Arzalina, mahasiswi STAI Ibnu Sina Batam yang ditemukan tewas.
-
Kabar kematian Lia sontak mengejutkan warga Batam.Sebab, kasus hilangnya wanita muda kemudian ditemukan tak bernyawa sudah sekian kalinya terjadi.