TOPIK
OTT KPK
-
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) langsung menahan Gubernur Sulawesi Selatan, Nurdin Abdullah usai dirinya ditetapkan sebagai tersangka
-
KPK lalu menetapkan Ismunandar sebagai tersangka kasus dugaan suap terkait proyek infrastruktur di Kabupaten Kutai Timur.
-
Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), kekayaan Wahyu Setiawan mencapai Rp 12,8 miliar, Ini Rinciannya
-
OTT KPK hari ini menangkap satu orang anggota DPR RI Kamis (28/3/2019) dini hari tadi.
-
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengimbau Teguh Dudy Syamsuri Zaldy, Manager Legal anak perusahaan Sinar Mas Group menyerahkan diri.
-
Selain Marsuddin dan Wahyu, KPK juga melepaskan hakim PN Medan Sontan Merauke Sinaga dan panitera pengganti PN Medan Oloan Sirait
-
Ketua PN Medan, Marsuddin Nainggolan marah kepada wartawan yang memfotonya usai menjalani pemeriksaan di kantor Kejati Sumut
-
"Bagaimanapun beliau pernah satu rekan kerja dan beberapa kali juga menjadi ketua dalam persidangan," tuturnya
-
Wakil Ketua KPK Basaria Panjaitanmengatakan, dari 8 orang yang diamankan, ada yang menjabat sebagai hakim, panitera, dan pihak lain
-
Thomas bersyukur tidak dijadikan tersangka dalam kasus OTT KPK terkait dugaan suap kepada Bupati Lampung Selatan Zainuddin Hasan.
-
Petugas KPK melakukan penggeledahan selama empat jam di sel khusus koruptor di Lapas Sukamiskin, Rabu (25/7/2018).
-
ebuah rumah di Permata Arcamanik Kota Bandung sempat digeledah penyelidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Rabu (25/7/2018).
-
Kasus OTT KPK di Lapas Sukamiskin, Jumat malam, pekan lalu, kembali menampar wajah Kementerian Hukum dan HAM.
-
Dulu narkoba kita coba tekan terus, lah ini kelupaaan atau bagaimana bisa bobol (OTT KPK) ini. Memalukan. Saya stres
-
Inneke Koesherawati diamankan KPK dari kediamannya di Menteng, Jakarta Pusat, sekira pukul 00.30 WIB, Sabtu (21/7/2018), beberapa jam setelah OTT KPK.
-
Saat OTT KPK berlangsung hingga penggeledahan Lapas, Sabtu (21/7/2018) dinihari, ada dua napi korupsi yang tidak ada dalam selnya.
-
Yang bikin kesal, Kalapas baru menjabat Maret 2018 sudah dua mobil dia dapat. Kita juga tidak mau curiga, tapi akan kita kembangkan
-
Selain uang, termasuk bermata uang asing, ternyata Wahid Husen mendapatkan dua unit mobil dari para napi demi fasilitas VIP yang mereka dapatkan
-
KPK menetapkan empat orang sebagai tersangka dalam kasus OTT KPK terkait suap di Lembaga Pemasyarakatan Sukamiskin, Bandung, Jawa Barat
-
Dua-duanya izin berobat. Izin keluar karena sakit. Dari dua orang yang izin tersebut satu sudah kembali ke dalam Lapas
-
Dari 6 orang yang diamankan dalam OTT KPK tersebut, ada unsur Penyelenggara Negara di Lapas, narapidana korupsi dan keluarga napi serta PNS
-
Dalam OTT KPK tersebut, artis Inneke Koesherawati dan suaminya Fahmi Dharmawangsa yang merupakan napi korupsi, juga diamankan KPK.
-
Kepala Lapas Sukamiskin Wahid Husen ditangkap KPK, Sabtu (2i/7/2018) pasca OTT di lapas tersebut, Jumat malam.
-
Komisi Pemberantasan Korupsi mengamankan enam orang dari operasi tangkap tangan di Lembaga Pemasyarakatan atau Lapas Sukamiskin, Bandung
© 2021 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved