TOPIK
Penggerebekan Terduga Teroris di Batam
-
Hamidin, ayah Hadi Gusdi Yanda (20) sangat khawatir dengan keberadaan anaknya kini, pasca diamankan Densus 88 karena diduga terkait terorisme.
-
Darmayanti, ibunda Hadi Gusdi Yanda (20) yang ditangkap Densus 88, sampai saat ini bingung dan khawatir dengan keberadaan putranya itu.
-
Setelah diamankan selama 10 jam, M Tegar (20) salah satu terduga teroris yang ditangkap Densus 88, Jumat (5/8/2016) pagi, malam harinya dipulangkan.
-
Di teras depan rumah tampak masih tergantung seragam kerja warna biru yang diduga milik Gigih dan sejumlah pakaian lainnya.
-
Suasana rumah yang menjadi tempat tinggal salah satu terduga teroris di Perumahan Botania Cluster Sakura pasca penggrebekan oleh Densus 88, sepi.
-
Pengamanan Bandara Hang Nadim Batam tampak normal hari ini, Sabtu (6/8/2016) menyusul adanya penangkapan terduga teroris di Batam, kemarin.
-
Kementerian Dalam Negeri Singapura (MHA) mengatakan sudah mengetahui rencana serangan teror ke negeri itu dan sudah bekerja sama dengan Polri.
-
Polda Kepri menganggap pengamanan Batam sudah optimal menyusul adanya penangkapan terduga jaringan teroris di Batam, Jumat (5/8/2016) kemarin.
-
Tertangkapnya terduga teroris Gigih Rahmat Dewa Cs, menjadi pergunjingan hangat netizen dan media di Negeri Jiran, Singapura dan Malaysia.
-
Tim Datasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri mengalkukan operasi penangkapan di Batam, Jumat (5/8/2016). Saat operasi, polisi juga menyita senpi.
-
Kami berterima kasih atas kerjasama yang baik oleh pemerintah Indonesia dan tindakan mereka untuk menangkap kelompok
-
Setelah keluar dari rumah tersebut, kebanyakan dari ibu-ibu itu menangis haru melihat nasib tetangganya itu.
-
"Istrinya ada di dalam. Menurut istrinya tadi, selama dia tidak bersalah dia tidak melawan hukum. Dia yakin suaminya tidak bersalah. Dia koperatif kok
-
Namun saat kelas XII, kepribadiannya berubah. Ia mulai rajin salat dan beribadah. Selain itu, ia juga mengubah cara berpakaian
-
Badan keamanan kami sudah bekerja sama dengan Indonesia sejak mengetahui rencana serangan ini, untuk kegiatan kelompok ini dan menangkap mereka
-
Lea dihubungi terkait diamankannya Hadi Gusdi Yandi (20), dan M. Tegar (20), lulusan SMKN 1 Batam jurusan Mekatronik atau mekanik elektronik
-
Ada apa, Pak dengan anak saya? Dia tidak ada di rumah. Tadi pagi berangkat kerja pukul 06.00 WIB lewat, dia kerja di PT Asus Tanjunguncang
-
Tim gabungan dari kepolisian dan Densus 88 Antiteror mengggerebek sejumlah titik di Batam dan mangamankan enam orang yang diduga jaringan teroris Solo
-
Seorang anggota Provos yang tidak mau namanya dikorankan menuturkan, penjagaan di Markas Brimob masih seperti biasa tidak ada penambahan
-
Tetangga Trio yang tidak mau disebutkan namanya itu mengatakan, ia baru melihat istri Trio keluar rumah menggunakan mobil.
-
Dari informasi yang kami dapat, situasi yang mencurigakan selama mereka tinggal, tidak ada. Ke depan, kami harap warga bisa lebih peduli lagi
-
Sejurus kemudian, "Brak!" petugas mendobrak pintu rumah tersebut menggunakan alat berat, dan langsung membekuk terduga teroris Gigih.
-
Kejadiannya sangat cepat. Memang ada tadi yang diamankan di sini, tapi bukan didalam gerbang. Dia ditangkap di luar lokasi perusahaan
-
Saya bukan tidak was-was. Saya juga tempatkan orang cari informasi di lapangan, dibantu pihak keamanan TNI/ Polri.
-
Selang beberapa jam usai penggerebekan terduga teroris di Batam, Wali Kota Batam Rudi lakukan pertemuan tertutup dengan Kapolresta Barelang
-
Orangtua Hadi Gusti Yandi (20), terduga teroris yang selama ini tinggal di Batuaji, mengaku tidak mengetahui anaknya diamankan oleh Tim Densus 88.
-
Data yang diterima Tribun Batam dari Mabes Polri, ada enam terduga teroris yang sudah diamankan dari Batam.
-
Tim Gegana dari Satuan Brimob Polda Kepri bersama Densus 88 kembali menggerebek rumah di kawasan Perumahan Botania, tepatnya di Cluster Sakura.
-
Penggerebekan rumah terduga teroris kembali dilakukan Densus 88 di Batam.
-
Menyusul adanya penggerebekan terduga jaringan teroris di Perumahan Mediterania, Batam Centre, penjagaan di Bandara Hang Nadim masih normal.