TOPIK
Pramuka Tersesat di Hutan Sei Ladi Batam
-
Di halaman Facebooknya, hampir semua foto-foto berisi kegiatannya sebagai anggota pramuka dari Saka Bhayangkara binaan Polresta Barelang.
-
Seorang sahabatnya bernama Ziko bahkan tiba-tiba pingsan. Ziko adalah teman yang ditolong Roby saat mereka melakukan hiking di Dam Sei Ladi.
-
Sambil menunggu jasad Roby, Kepala Sekolah SMAN 4 Batam, para guru dan rekan-rekan sekolah Roby membacakan surat Yasin dan berdoa secara bersama-sama.
-
Menurut pihak Kwarcab Batam, Saka Bhayangkara di bawah binaan Polresta Barelang, dan beranggotakan umum dan pelajar. Ini detailnya
-
Warga dan teman sekolah Robi, korban tenggelam di dam Sei Ladi mengenalnya sebagai pribadi pendiam dan ramah. Ini pengakuan mereka
-
Warga berdatangan ke rumah duka, begitu juga guru dan teman sekolah korban tenggelam di SMAN 4 Batam. Mereka larut dalam duka
-
Nur Asma terus menangis histeris setelah anaknya ditemukan Tim SAR di dam Sei Ladi, Senin (5/12/2016). Dia terus berteriak memanggil nama anaknya
-
Nur Asma, ibu korban tenggelam terus menangisi kepergian buah hatinya hingga akhirnya jatuh pingsan. Keharuan terlihat di wajah orang-orang di lokasi
-
Tim SAR menduga saat latihan penyeberangan, korban tidak dilengkapi peralatan pengaman standard. Informasinya korban hanya memakai tali rafia
-
Ayah korban tenggelam di Dam Sei Ladi terus memegangi kantong jenazah saat evakuasi. Matanya sembab, gurat kesedihan terlihat di wajahnya
-
Sebelum ditemukan, tim SAR membuat ombak agar tubuh korban terapung ke permukaan. Tim menduga tubuh korban tersangkut akar-akar pohon TKP
-
Jasad korban tenggelam ditemukan dekat lokasi awal dilaporkan hilang. Lokasi menurut tim SAR, memiliki kedalaman air lima meter
-
Saat ditemukan, kondisi jasad korban tenggelam di Dam Sei Ladi masih berseragam lengkap lengkap dengan sepatu PDL
-
Jasad Robi, anggota Pramuka Saka Bhayangkara akhirnya ditemukan tim SAR. Tangis langsung pecah dari sang bunda yang menunggui proses pencarian
-
Pencarian pelajar korban tenggelam, Robi di Sei Ladi dilanjutkan, Senin (5/12/2016). Ibu korban menangis histeris setelah mendengar suara ini
-
Melalui Ketua RT dan RW, warga bahkan meminta izin kepada kepolisian untuk melakukan pencarian Roby di hutan Sei Ladi dan kawasan Dam Duriangkang
-
Belasan anggota pramuka dari Saka Bhayangkara Batam yang tersesat itu kemudian berhasil selamat. Namun seorang siswa bernama Robi belum muncul.
-
Nur Asma mendesak kepolisian agar anaknya yang diketahui bernama Robi agar ditemukan. Wanita ini terus berteriak menyebut nama anaknya.
-
Di lokasi ini sebelumnya, beberapa anggota Pramuka yang mengikuti lintas alam tersesat dan ada satu anak yang dilaporkan tenggelam.
-
Apapun kegiatannya, baik di sekolah atau di luar harusnya ada pemberitahuan. Supaya bisa kami beri arahan, dan survei lokasi dulu.Ada prosedurnya.
-
Masih akan dipastikan jumlahnya, tapi yang berhasil dievakuasi malam ini 23 orang. Mereka tersesat. Soal tenggelamnya ini masih harus kami pastikan.