TOPIK
Teror di Bandung
-
Tisna pun membenarkan jika pria yang dilumpuhkan Sat Brimob Polda Jabar merupakan Yayat yang juga suami dari Cucu
-
Emil mengaku belum mengetahui pasti seberapa parah kerusakan yang ditimbulkan akibat kejadian bom panci dan baku tembak tersebut
-
Polisi cantik yang jadi viral di media sosial, Brigadir Dua (Bripda) Ismi Aisyah (23), ternyata telah memiliki pasangan.
-
Terduga teroris yang beraksi di Kelurahan Arjuna, Kota Bandung, tidak sendirian.
Ia bersama satu rekannya lagi sesaat sebelum meledakkan bom panci
-
Bom panci sebenarnya bukanlah bom biasa karena metodenya mirip dengan cara kerja rice cooker, menggunakan tekanan tinggi yang ada di dalam panci.
-
Gara-garanya, bom panci meledak di salah satu sudut Taman Pandawa, Jalan Kresna, Kelurahan Arjuna, Kecamatan Cicendo, Kota Bandung, pukkul 08.30 WIB.
-
Yayat terkait kelompok Cikampek. Ia divonis 3 tahun penjara pada 2013 oleh PN Jakarta Barat karena perampokan berlatar belakang terorisme
-
Kenapa melakukan aksi di sini, kami belum tahu. Yang pasti ingin meneror warga, karena di Taman Pendawa banyak pelajar yang olahraga
-
Kapolda Jawa Barat, Irjen Anton Charliyan mengatakan, pelaku peledakan bom panci
-
Pelaku peledakan bom panci di Taman Pandawa diduga warga Kabupaten Bandung. Hal itu dilihat dari hal ini.
-
Selama dua jam bernegoisasi, pelaku malah melakukan pembakaran di lantai dua. Alhasil, inilah yang dilakukan aparat.
-
Terduga teroris di Kantor Kelurahan Arjuna, Kecamatan Cicendo, mengalami luka tembak di sekujur tubuhnya.
-
Anton mengaku belum mengetahui kondisi pelaku. Namun, ia berharap pelaku masih bisa diselamatkan
-
Polisi terus mengepung bangunan yang merupakan kantor kelurahan Arjuna tersebut. Pelaku sendiri diduga berada di lantai atas bangunan tersebut
-
Polisi mengepung sebuah bangunan di Jalan Pandawa, Kelurahan Arjuna, Kecamatan Cicendo,Kota Bandung, Senin (27/2/2017).
-
Pelaku membakar lantai dua kantor kelurahan. Api masih berkobar dengan asap hitam mengepul
-
Baku tembak antara polisi dengan seorang pria terduga teroris terjadi di dalam kantor Kelurahan Arjuna, Kota Bandung, Senin (27/2/2017)
-
Bom panci meledak di Taman Pandawa, Kelurahan Arjuna, Kecamatan Cicendo, Kota Bandung, Senin (27/2/2017) pagi
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved