TOPIK
Upah Buruh 2016
-
Pantauan Tribun Batam, beberapa perusahaan galangan kapal yang ada di Sekupang tetap beroperasi seperti biasanya.
-
Ratuasan buruh kawasan industri Mukakuning,mulai bergerak menuju kantor Wali Kota Batam guna melanjutkan demosntrasi mogok kerja nasional hari keempat
-
"Tetap lanjut prosesnya. Saat ini hanya mereka wajib lapor,"
-
Seperti hari-hari sebelumnya, setiba di sana, para buruh nampak asyik bernyanyi dan berjoget bersama sembari menunggu rekan-rekannya yang lain
-
"Tetap lanjut prosesnya. Saat ini mereka wajib lapor," ujar Kapolresta Barelang Kombes Pol Asep Safruddin
-
Ribuan buruh di Batam, Provinsi Kepri yang melakukan aksi unjuk rasa di kantor Wali Kota Batam memohon agar pemerintah pusat segera mencabut PP No.78.
-
Aksi unjuk rasa buruh dan pekerja di Batam, Provinsi Kepri terus berlanjut dan hari ini ketiga kalinya buruh melakukan aksi di kantor Walikota Batam.
-
Ratusan buruh mulai bergerak dari Tanjunguncang, Batam, guna melanjutkan aksi demonstrasi aksi mogol nasional hari ke-3, Kamis (26/11/2015).
-
Tadi pagi masih ada yang melakukan hal-hal yang melanggar aturan. Kepolisian tetap melakukan tindakan sesuai aturan,
-
Jadi jangan dilihat dari permukaan saja. Dimana ada beberapa anggota polwan yang lagi istirahatnya di ruangan ber-AC,
-
Polisi pasangan suami istri itu sudah dua hari berjaga bersama mengamankan para buruh
-
Di saat para buruh berhenti sejenak dari aksi demo dan melakukan Sholat Ashar, wartawan dan pejabat Polda Kepri menyempatkan diri berselfie bersama.
-
Wali Kota Batam Ahmad Dahlan merasa sudah memperjuangkan hak pekerja.
-
Pengawal Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (SPSI) Rajawali atau tim pengamanan dan pengawalan buruh diamankan Polresta Barelang, Rabu (25/11/2015).
-
Seorang pegawai honorer DPRD Batam, Ikhwan, diancam dipecat jadi tenaga honorer oleh seorang anggota polisi Polresta Barelang, Rabu siang.
-
"Kupatahkan gigimu itu. Ini diperintah dari Kapolres suruh buruh keluar jangan duduk di sini. Kau melawan pula,"kata anggota Provost tersebut.
-
Mereka berjingkat-jingkat sambil bergoyang dengan lagu Ade Nona Baju Biru
-
Jalur lalu lintas tidak terlalu macet karena buruh mengambil satu jalur di sebelah kanan jalan
-
Ribuan buruh dan pekerja di Batam, Provinsi Kepri, telah memadati ruas jalan depan Panbil Mall, Mukakuning, Rabu (25/11/2015) sekitar pukul 11.19 WIB.
-
Aktivitas di beberapa perusahaan kawasan industri Batuampar, Batam, hari ini, Rabu (25/11/2015) tampak berjalan relatif normal.
-
Ribuan buruh Mukakuning saat ini mulai berjalan beramai-ramai atau long march dari tempat kerja mereka ke depan Panbil Mall.
-
"Siapa yang mau berjuang, besok kita keluar dari pabrik. Ajak teman-teman yang lain dengan baik-baik untuk mengosongkan pabrik,"kata Suprapto.
-
Ruangan yang sejatinya untuk mengakses informasi tersebut justru digunakan sebagai tempat Polwan mengobrol atau sekedar bermain gadget.
-
Ratusan buruh yang tergabung dalam Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) kembali datangi Kantor Wali Kota Batam melanjutkan demonstrasi.
-
Aksi demonstrasi mogok kerja nasional para buruh di Batam, Provinsi Kepri, berlanjut hari ini, Rabu (25/11/2015).
-
"Kita akan terus siaga sampai mereka semua kembali ke rumah mereka masing-masing. Selama mereka masih di sini
-
Dari sisi industri formula baru sistem penghitungan upah memberikan kepastian perencanaan pembayaran upah bagi pekerja pemula atau masa kerja sampai
-
Kita sudah lepaskan. Karena info dari intelejen, ada beberapa orang yang memprovokasi jalannya penggusuran, makanya kita amankan mereka
-
Sampeyan kalau bertahan di sini bisa 'bunuh' kami juga. Sampeyan balek sek, istirahat karo bojo kan enak
-
para buruh memilih untuk tetap tinggal dan memutuskan untuk menginap di kantor DPRD Batam.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved