Download MP3 Lagu Achik Spin dan Siti Noordiana 'Memori Berkasih' di Android dan iPhone
"Memori Berkasih" merupakan lagu duet Achik Spin dan Siti Noordiana. Lagu Memori Berkasih dirilis tahun 2001 di Malaysia.
TRIBUNBATAM.id - "Memori Berkasih" merupakan lagu duet Achik Spin dan Siti Noordiana.
Lagu Memori Berkasih dirilis tahun 2001 di Malaysia.
Di Indonesia lagu ini kembali populer seusai dicover Via Vallen dan Nella Kharisma.
Berikut lirik lagu Memori Berkasih:
• Soal Kabar Mantan Suami Nafa Urbach Dekat dengan Manohara, Mantan Istri Zack Lee Buka Suara
• Mendadak Terkenal Setelah Viral Teknik Cangkok Pisang, Begini Kisah Pak Ndul, YouTuber Asal Madiun
• Ladies Begini Lho Cara Cuci Motor Sendiri Agar Terlihat Kinclong dan Bersih
• LOKER BATAM HARI INI - Dibutuhkan Front Office Hingga Marketing, Cek Persyaratan yang Dibutuhkan
Lirik Lagu 'Memori Berkasih'
Telah kucoba meminta kasihmu
Biar menjadi ikatan abadi
Namun apa daya terlerai janji kita
Mungkin takdir yang meminta
Namun apa daya terlerai janji kita
Mungkin takdir yang meminta
Bermusim kita bersama
Menyemai ikatan cinta
Tak mungkin kasihku hilang
Kukunci hati untukmu
Ku genggam kenangan indah
Simpanlah senda gurauan
Andainya kau kerinduan
Itulah jadi penanwar
Sungguh ku terharu dan pilu
Kasih kusemai kau abaikan
Putusnya ikatan cinta
Mungkin tiada jodoh kita
Menangis hati ini
Ku juga bersimpati
Hancurnya harapanku
Maafkan sayang
Kasihmu yang berubah
Aku pun tak menyangka
Itulah alasanmu, pergilah sayang
Biar rindu di kejauhan
Menemani hati yang gelisah
Semoga bertemu jua kebahagiaan
Telah kucoba meminta kasihmu
Biar menjadi ikatan abadi
Namun apa daya terlerai janji kita
Mungkin takdir yang meminta
Namun apa daya terlerai janji kita
Mungkin takdir yang menimpa
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/download-lagu-mp3-memori-berkasih.jpg)