Mellennial
Tertusuk Pedang Cinta Goblin
Tampil cantik dan bikin pangling di media sosial, memang bukan aneh lagi.
Cara Cepat Aplikasi Goblin
1. Download aplikasi Meitu di Google Play atau app store dengan kapasita sekitar 30 MB.
2. Setelah selesai mendownload, klik aplikasi Meitu, pilih menu edit. Lalu pilih foto yang akan diedit. Jika sudah, klik tombol yang bertulisan edit.
3. Di sana tersedia beberapa fitur, pilihlah fitur yang bertuliskan stickers. Jika sudah, klik more dan download stiker Pedang Goblin.
4. Setelah mendownload stiker Pedang Goblin, klik stiker tersebut. Maka secara otomatis akan muncul di foto kamu.
5. Setelah muncul stikernnya di foto kamu, kamu bisa mengatur sendiri ukuran dan tata letak yang sesuai di foto. Setelah selesai kamu tinggal klik tanda centang lalu klik share & share.
6. Jika kamu ingin share foto ke media sosial, tersedia pilihan instagram, facebook, link, line, dan lain-lain.
7. Jangan lupa menggunaakan hastag #goblinchallenge.
8. Kalau hanya ingin save saja, kamu bisa klik tombol next dan klik tombol back dua kali.
SELAMAT Ber-GOBLIN GUYS!
WAY OUT
Yul Dewi Sarni Normanik (23)
Unik stikernya, kekinian banget. Tapi gunakan aplikasi Meitu dan stiker Pedang Goblin sewajarnya saja supaya tetap cocok dengan muka jadi tidak kelihatan alay.
Maria Daensi (29)
Sebenarnya ikut perkembang zaman saja, biar tidak dibilang katrok, norak atau ketinggalan zaman. Tapi ya harus tetap diingat untuk menggunakannya dalam hal yang positif saja. dan kita juga haru berpikir positif. Pakai sticker ini bukan mengejek atau menghina siapapun.
Salas Adrian (17)
Pengen coba saja. Kalau sudah tidak hits lagi akan saya hapus aplikasinya. Baru-baru ini saja download, ikutan teman. Saya tidak suka nonton drama Korea, tapi karena lihat foto kawan saja makanya pengen coba. (*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/pedang-goblin_20170204_130142.jpg)