Asian Games 2018
Susunan Pemain Indonesia vs Palestina, Luis Milla Cadangkan Evan Dimas. Siapa Penggantinya?
Pelatih Timnas Indonesia U23, Luis Milla memasang formasi false nine dengan menyimpan Alberto Goncalves terlebih dahulu
Penulis: Reynas Abdila
TRIBUNBATAM.id - Pelatih Timnas Indonesia U23, Luis Milla memasang formasi false nine dengan menyimpan Alberto Goncalves terlebih dahulu.
Stefano Lilipaly bakal menjadi kekuatan utama skuat Garuda yang ditopang Septian David Maulana.
Septian David menjadi starter menggantikan peran Evan Dimas.
Baca: Timnas U23 Indonesia vs Palestina - Kapolresta Barelang Optimis Indonesia Menang. Ini Prediksinya
Baca: Bukan Anak Ajaib Evan Dimas, Pemain Lawan Justru Lebih Takut pada Ilham Udin, Dibilang Licik
Baca: Tak Banyak yang Tahu, Ternyata Begini Sikap Luis Milla di Ruang Ganti. Padahal di Luar Tampak Tenang
Milla menerapkan formasi 4-3-3 untuk melawan Palestina dalam babak penyisihan Grup A Asian Games 2018 di Stadion Patriot, Bekasi, Jawa Barat, Rabu (15/8/2018).
Indonesia: Andritany; Hansamu (C), Ricky, Bagas Adi, Gavin Kwan; Zulfiandi, Hargianto, Febri, Septian David; Febri, Irfan, Lilipaly
Palestina: Hamada; Qatmish, Rashid, Termanini, Albahdari, Abuwarda, Dabbagh, Yousef, Farawi, Maraaba, Darwish.(*)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul , http://www.tribunnews.com/pestaasia/2018/08/15/susunan-pemain-indonesia-vs-palestina-septian-david-gantikan-evan-dimas.
Penuh Haru, Saat 'Spiderwoman' Aries Susanti Bertemu dengan Pelatih Pertamanya |
![]() |
---|
Melebihi Bonus Miliaran Rupiah, Ini Hadiah Terindah Atlet Bulutangkis Indonesia di Asian Games 2018 |
![]() |
---|
Tim Bulutangkis Banjir Bonus. Selain Uang, Emas Hingga Makan Gratis Setahun di McDonald's |
![]() |
---|
Banyak yang Belum Move On dari Emosi Asian Games 2018. Dua hari Setelah Penutupan Masih Trending |
![]() |
---|
Beda dengan Jojo, Ucapan Selamat Taufik Hidayat untuk Anthony Ginting Bikin Ngakak |
![]() |
---|