LIGA CHAMPIONS
Liga Champions Malam Ini, Jadwal, Rekor Pertemuan dan Prediksi Skor Liverpool vs FC Porto Live RCTI
RCTI dijadwalkan akan menyiarkan secara langsung pertandingan Liverpool vs Porto pada Rabu (10/4/2019)pukul 02.00 WIB
Manchester United vs Barcelona - 02.00 WIB, Siaran langsung RCTI Ajax Amsterdam vs Juventus - 02.00 WIB
• 2 Link Live Streaming Persebaya vs Arema FC, Final Piala Presiden 2019 Jam 15.30 WIB, Live Indosiar
• Jadwal Final Piala Presiden 2019, Selasa Sore Ini Persebaya vs Arema FC Jam 15.30 WIB, Live Indosiar
• Hasil, Klasemen dan Top Skor Liga Inggris, Chelsea Menang, Naik ke Peringkat 3, Sergio Aguero 19 Gol
Prakiraan pemain, Rekor Pertemuan dan Prediksi skor
Laga Liverpool vs FC Porto akan tersaji di Stadion Anfield pada putaran pertama perempat final Liga Champions, Selasa (9/4/2019) atau Rabu dini hari WIB.
Pertandingan Liverpool vs Porto ini merupakan ulangan babak 16 besar Liga Champions pada musim 2017-2018.
Ketika itu, Liverpool lolos ke babak perempat final setelah unggul 5-0 secara agregat atas wakil Portugal itu.
Saat Lawan Porto Namun, laga Liverpool vs Porto di Stadion Anfield berakhir dengan skor 0-0.
Menghadapi laga ini, Liverpool dan Porto sama-sama tengah berada dalam tren positif.
Mereka tak terkalahkan dalam lima pertandingan terakhir di seluruh kompetisi.
Jadwal siaran langsung
Liverpool vs Porto: Rabu (10/4/2019), pukul 02.00 WIB, RCTI
Prediksi Liga Champions, susunan pemain:
Liverpool: Alisson; Alexander-Arnold; Matip, Van Dijk, Milner; Henderson, Fabinho, Wijnaldum; Salah, Firmino, Mane
FC Porto: Casillas; Maxi Pereira, Militao, Felipe, Alex Telles; Danilo, Oliver; Corona, Marega, Tiquinho, Otavio
Komentar pelatih:
Juergen Klopp: "Kami dalam performa bagus. Namun, Porto juga punya hasrat untuk terus melaju. Jadi, saya pikir laga nanti akan ketat."
