WISATA KOREA
Rekomendasi 5 Pasar Murah Meriah di Seoul Dari BTS, ARMY Wajib Kesini!
Sebagai Duta Pariwisata Seoul sejak tahun 2017, BTS ikut mempromosikan berbagai tempat wisata di Seoul, Korea Selatan. Berikut daftar pasar murahnya.
TRIBUNBATAM.id - Sebagai ibu kota dari Korea Selatan, Seoul memang kerap dikunjungi oleh wisatawan Indonesia.
Selain tempat wisata di Korea Selatan yang menarik untuk ditelusuri, berbagai pasar murah meriah di negeri ginseng juga wajib wisatawan Indonesia datangi.
Sementara itu, sejak tahun 2017, BTS sudah menjadi Duta Pariwisata Seoul terpilih kembali untuk ketiga kalinya.

• Panduan Wisata 1 Hari Keliling Pulau Jeju Korea Selatan
Dalam video promosinya, mereka memperkenalkan banyak obyek wisata yang belum terlalu populer yang berada di Seoul.
Salah satu destinasi yang diperkenalkan yaitu pasar- pasar di Seoul.
Ada beberapa pasar-pasar unik di Seoul yang direkomendasi oleh BTS lewat video promosi Youtube di VisitSeoul TV.
Kamu ARMY (sebutan fans BTS) ? Simak ulasan berikut ini!
1. Seoul Folk Flea Market
• Panduan 1 Hari Keliling Seoul, Coba Aneka Kuliner Korea Selatan di Gwangjang Market
Seoul Folk Flea Market terletak di sekitar Jembatan Hwanghakgyo Stream Cheonggyecheon dan Stasiun Sinseol-dong.
Pasar ini merupakan salah satu pasar loak rakyat besar yang melestarikan budaya pasar tradisional Korea dan menarik pengunjung dengan berbagai barang rakyat yang memperlihatkan pesona unik Korea.
pasar murah di Seoul
BTS
ARMY
Korea Selatan
Seoul
wisatawan Indonesia
tempat wisata di Korea Selatan
Duta Pariwisata Seoul
wisata korea
TRIBUNBATAM.id
Batam
Jual Kuliner Khas Korea Selatan, Inilah 5 Pasar Tradisional Terpopuler di Seoul |
![]() |
---|
Panduan Wisata Lengkap Nikmati Musim Dingin di Korea Selatan, Coba Main Ice Skating |
![]() |
---|
Dikunjungi Jokowi dan Iriana, Jelajahi Desa Budaya Gamcheon di Korea Selatan |
![]() |
---|
Rekomendasi 7 Ramen Terbaik di Korea Selatan, Cocok Untuk Pecinta Pedas! |
![]() |
---|
Rekomendasi 10 Tempat Belanja Terbaik di Korea Selatan, Beli Kosmetik ke Myeongdong |
![]() |
---|