Lowongan Kerja
Perum DAMRI Buka Lowongan Kerja 2020, Simak Syarat dan Formasinya!
Perum Damri membuka lowongan kerja untuk lulusan SMA dan SMK. Yuk langsung Kepoin!
TRIBUNBATAM.id - Bagi Kamu para pencari kerja yang masih mondar-mandir mencari pekerjaan, berikut ada info lowongan kerja damri tahun 2020 yang bisa dicoba...
Perum Damri membuka lowongan kerja untuk lulusan SMA dan SMK. Dikutip dari Damri.co.id, lowongan tersebut yakni untuk posisi pengemudi dan mekanik.
Pendaftaran bisa dilakukan dengan mengirimkan lamaran dan CV ke rekrutmen@damri.co.id paling lambat yakni 23 Januari 2020.
Selain itu pendaftaran juga bisa dilakukan dengan datang langsung ke kantor Pusat Perum DAMRI di Jalan Matraman Raya No. 25 Jakarta Timur.
Berikut formasi dan syaratnya:
1. Pengemudi
- Warga Negara Indonesia
- Usia maksimal 35 Tahun
- Pendidikan minimal SMA atau Sederajat
- Memiliki SIM BI Umum atau BII Umum
- Bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia
2. Mekanik
- Warga Negara Indonesia
- Usia maksimal 30 Tahun
- Pendidikan minimal SMK Otomotif atau sederajat
- Memiliki pengalaman kerja min. 1 tahun di bidang terkait
- Bersedia di tempatkan di seluruh Indonesia
3. Mekanik AC (MA)
Lowongan Kerja BUMN 2021 PT Jasa Raharja Persero Untuk Lulusan SMA/SMK, D3 dan S1 |
![]() |
---|
Lowongan Kerja Untuk S1 di Kementerian Kemenko Perekonomian 2021, Silahkan Cek di Sini |
![]() |
---|
Lowongan Kerja Anak Usaha BUMN, Simak Syaratnya Berikut ini |
![]() |
---|
Lowongan Kerja Bank Indonesia September 2020, untuk 14 Jurusan |
![]() |
---|
BUMN Perum Produksi Film Negara (PFN) Lagi Buka Loker dan Magang, Ini Syarat-syaratnya! |
![]() |
---|