TRIBUN WIKI
Begini Cara Membuat Masker Sendiri Ala Ilmuwan Hongkong
Mengatasi masker yang semakin langka, cobalah untuk membuat masker sendiri dengan bahan yang sederhana.
4. Potong tumpukan kertas menjadi dua.
Keduanya, dipotong menjadi dua bagian.
5. Rekatkan kedua sisi.
6. Buat dua lubang di setiap sisi yang tertutup segel.
7. Rekatkan sebuah kawat berlapis plastik di sisi kertas dapur.
8. Ikat karet gelang melalui lubang.
Maka masker dari tisu dapat digunakan.
Kemudian, untuk membuat topeng sendiri untuk menutupi wajah dapat menggunakan folder file dari plastik.
9. Potong folder file menjadi dua.
10. Klipkan pada kacamata. (TRIBUNBATAM.id/Widi Wahyuningtyas)
