LIGA INDONESIA
Kepincut dengan Persib Bandung, Robert Rene Albert Berharap Bisa Pensiun Bersama Maung Bandung
"Saya sudah melihat banyak klub. Saya juga melihat manajemen Persib Bandung. Saya melihat suporter Persib yang sangat fanatik," ujar Alberts
TRIBUNBATAM.id, BANDUNG - Pelatih asal Belanda, Robert Rene Albert berharap bisa pensiun di Persib Bandung.
Keinginan Robert Rene Alberts menutup karier kepelatihan di Persib Bandung karena sudah jatuh cinta dengan klub dari kota Kembang ini.
Sudah lebih dari 30 tahun Alberts berkarier sebagai pelatih, dan dalam kurun waktu tersebut lebih banyak dihabiskan di Asia.
• Data Corona 34 Provinsi di Indonesia Rabu (13/5) Pagi, Total 14.749, Tersebar di 376 Kabupaten/Kota
• UPDATE 10 Negara dengan Data Corona Tertinggi di Dunia Rabu (13/5) Pagi, Total 4.335.226
• Video Detik-detik Pukulan Keras Justin Gaethje Menghentikan Perlawanan Tony Ferguson di UFC 249
Tercatat, sejak 1992, dia sudah berkarier di sejumlah negara Asia seperti Korea Selatan, Malaysia, Thailand, hingga Indonesia.
Tentu, sudah banyak klub sepak bola yang ditangani Alberts.
"Ya, memang saya pernah bicara ingin pensiun di Persib. Sederhana saja. Saya memulai karier kepelatihan di Asia pada 1992, itu tahun pertama saya datang ke Asia dan melatih beberapa tahun di Malaysia," kata Robert.
"Saya melatih beberapa tahun di Singapura dan Korea Selatan. Saya juga pernah melatih di Thailand, tetapi hanya sebentar untuk membantu klub di sana, BEC Tero Sasana. Lalu, saya melatih di Indonesia," sambung dia.
Meski begitu, Alberts mengaku antusias dengan Persib.
Menurut dia, Persib berpotensi untuk menjadi tim besar di sepakbola Asia karena mempunyai manajemen yang profesional.
Selain itu, dikatakan Alberts, manajemen Persib pun memiliki visi dan misi untuk membuat Persib bisa bersaing di sepakbola Asia.
• Rekornya Belum Terpecahkan Hingga Kini, Inilah Pemain dengan Hattrick Terbanyak di Persib Bandung
• Kalah dari Justin Gaethje, Tony Ferguson Cari Alasan: Saya Latihan Untuk Lawan Khabib Nurmagomedov
Link Nonton TV Internet Persib Bandung vs Persiraja Piala Menpora 2021 Siaran Langsung Indosiar |
![]() |
---|
Hasil Piala Menpora 2021 Persita vs Bali United Berakhir Imbang, Bali United Lolos ke Perempat Final |
![]() |
---|
Nonton Streaming TV Online Persib Bandung vs Persiraja di Indosiar, Farshad Noor Starter |
![]() |
---|
Jadwal Piala Menpora 2021 Hari Ini 15.15 WIB Persita vs Bali United, 18.15 WIB Persib vs Persiraja |
![]() |
---|
Hasil, Klasemen, Top Skor Piala Menpora 2021 Setelah PS Sleman Menang, Madura United Seri |
![]() |
---|