VIRUS CORONA DI INDONESIA

UPDATE Data Corona Indonesia Senin (22/6) Sore, Kasus Baru 954, Total 46.845, Meninggal 2.500

Achmad Yurianto mengatakan, pemerintah mencatat jumlah Orang Dalam Pemantauan ( ODP) sebanyak 43.500 orang hingga Senin (22/6/2020)

Editor: Mairi Nandarson
TRIBUNBATAM.id/SON
ilustrasi. UPDATE Covid-19 atau Virus Corona 

Menurutnya, langkah itu menjadi kewajiban gugus tugas percepatan penanganan Covid-19 tingkat daerah.

"Kami berharap ini dipahami oleh seluruhnya, bukan hanya oleh pemerintah daerah. Tetapi juga oleh masyarakat yang kemudian menjalankan kegiatan itu," ungkap Yuri.

Sebelumnya, pemerintah mengungkap penambahan kasus positif sebanyak 862 orang pada Minggu hari ini.

Dengan begitu, total kasus Covid-19 hingga kini 45.891 orang.

Sementara kasus meninggal dunia akibat Covid-19 bertambah sebanyak 36 orang. Sehingga, total kasus meninggal dunia sebanyak 2.465 orang.

Selanjutnya, pasien sembuh dari Covid-19 bertambah 521 orang. Total pasien sembuh hingga kini sebanyak 18.404 orang.

Lalu, pasien berstatus pasien dalam pemantauan (ODP) sebanyak 56.436 orang dan pasien dalam pengawasan (PDP) sebanyak 13.225 orang.

Data-data itu diakumulasikan dalam 24 jam sejak Sabtu (20/6/2020) pukul 12.00 WIB hingga Minggu hari ini.

Pandemi Covid-19 di Indonesia sendiri menyebar ke 439 kota dan kabupaten di seluruh provinsi di Tanah Air.

.

.

.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "UPDATE: Kini Ada 46.845 Kasus Covid-19 di Indonesia, Bertambah 954"
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Kegiatan Produktif Dibuka, Gugus Tugas Covid-19 di Daerah Diminta Buat SOP dan Simulasi"
Sumber: Kompas.com
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved