HARGA SEPEDA LIPAT JULI 2020 - Mulai dari Polygon, United, Pacific dan Element
Ini daftar harga sepeda lipat Polygon, United, Pacific, dan Element terbaru per Juli 2020.
TRIBUNBATAM.id - Ini daftar harga sepeda lipat Polygon, United, Pacific, dan Element terbaru per Juli 2020.
Daftar harga sepeda lipat ini meliputi empat merek yakni Polygon, United, Pacific, dan Element.
Akhir-akhir ini sepeda lipat atau dikenal sepeda folding sedang menjadi primadona.
Pasalnya, saat ini banyak orang yang berkeinginan untuk memiliki sepeda lipat.
Jika Anda termasuk seorang yang sedang berencana membeli sepeda tipe ini, tidak ada salahnya menyimak daftar harga berkut.
Berikut Tribunnews.com rangkum harga sepeda lipat Polygon, United, Pacific, dan Element terbaru bulan Juli 2020 yang dikutip dari masing-masing laman resmi.
1. Polygon
- Polygon URBANO 3: Rp 3,6 jutaan
- Polygon URBANO I3: Rp 4,1 jutaan
Selengkapnya: polygonbikes.com
2. United
- United STYLO 16 (2020): Rp 1,7 jutaan
- United STYLO 16: Rp 1,7 jutaan
- United STYLO 20: Rp 2 jutaan
- United QUEST C1.02 (2020): Rp 2,1 jutaan
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/pedagang-merapikan-susunan-sepeda-lipat.jpg)