RESEP MASAKAN
RESEP Tongseng Kambing Enak Tanpa Ribet, Cocok Jadi Hidangan Idul Adha
Bagi yang penasaran dengan cara membuat dan bahan-bahan apa saja yang dibutuhkan, simak yuk cara membuat tongseng dengan resep berikut ini
TRIBUNBATAM.id - Bagi yang bosan makan sate saat hari raya Idul Adha kali ini, boleh dicoba nih resep olahan tongseng.
Selain cara membuatnya mudah, tongseng juga lezat dan bisa dipadukan dengan aneka makanan lain sebagai pelengkap hidangan selama perayaan hari raya Idul Adha.
Nah, bagi yang penasaran dengan cara membuat dan bahan-bahan apa saja yang dibutuhkan, simak yuk cara membuatnya dengan resep berikut ini :
Tongseng Kambing Istimewa
Bahan:
500 gram daging paha kambing, rebus 1/2 matang
2 lembar daun salam, untuk merebus daging
2 cm jahe, memarkan, untuk merebus daging
• Resep Sate Kambing dan Sapi yang Lezat dan Praktis, Lengkap dengan Cara Memasaknya
1.000 ml air
4 buah bawang merah, iris tipis
Berita Terkait :#RESEP MASAKAN
DAFTAR Resep 4 Gorengan Enak Untuk Menu Buka Puasa, Pangsit Ayam Goreng hingga Ubi Goreng Besta |
![]() |
---|
Resep 5 Langkah Agar Bakso Ikan Lebih Kenyal Tanpa Pengawet |
![]() |
---|
Resep Ikan Goreng Mentega yang Gurih, Menggoda untuk Disantap |
![]() |
---|
Resep 5 Langkah Agar Bakso Ikan Lebih Kenyal Tanpa Boraks |
![]() |
---|
Resep Tongseng Kambing Enak, Cocok Untuk Hidangan Idul Adha Selain Sate |
![]() |
---|
Editor: Tri Indaryani
Sumber: Grid.ID