LIGA SPANYOL

Real Madrid Kalah, Zinedine Zidane: Kami Tak Bisa Mengubah Dinamika Permainan, Ini Mengganggu

Real Madrid kalah tipis dengan skor 1-2 dari tamunya Deportivo Alaves pada laga kandang yang berlangsung di Alfredo di Stefano, Madrid, Sabtu (28/11)

Editor: Mairi Nandarson
AFP/PIERRE-PHILIPPE MARCOU
Real Madrid kalah saat melawan Deportivo Alaves- Pelatih Zinedine Zidane (kanan) khawatir dengan inkonsisten yang ditunjukkan anak asuhnya, Sabtu (28/11/2020) 

Diawali dari tendangan Vinicius Junior yang memanfaatkan sepak pojok, bolanya masih bisa ditepis kiper Alaves. 

Casemiro lalu memanfaatkan bola rebound itu dan langsung menggetarkan gawang lawan. 

Real Madrid punya peluang emas pada masa injury time. Namun, tendangan Isco masih membentur mistar gawang.  Hingga peluit panjang dibunyikan, skor tak berubah. 

Real Madrid 1-2 Deportivo Alaves (Casemiro 86'; Lucas Perez 7' -pen, Joselu 49') 

Susunan pemain

Real Madrid (4-3-3): 1-Courtois (PG), 17-Lucas Vasquez, 5-Varane, 6-Nacho Fernandez, 12-Marcelo (23-Ferlan Mendy 69'), 10-Modric (21-Odegaard 69'), 14-Casemiro, 8-Toni Kroos (22-Isco 69'), 11-Marco Asensio (20-Vinicius Junior 63'), 24-Mariano Diaz, 7-Eden Hazard (25-Rodrygo 28').

Pelatih: Zinedine Zidane.

Deportivo Alaves (4-4-2): 1-Fernando Pacheco (PG), 23-Ximo Navarro, 5-Laguardia, 22-Lejeune, 3-Ruben Duarte, 24-Jota, 6-Rordigo Andres Battaglia, 8-Tomas Pina (16-Edgar Mendez 77'), 11-Luis Rioja (26-Carballo 88'), 9-Joselu (14-Deyverson 90'), 7-Lucas Perez (29-Borja Sainz 88').

Pelatih: Pablo Machin

.

.

.

sumber: kompas.com, baca juga berita Tribun Batam di Google News 
Sumber: Tribun Batam
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved