TRIBUN WIKI

Gejala dan Ciri-ciri Batu Ginjal yang Harus Diwaspadai, Kencing Terasa Panas

Inilah gejala dan ciri-ciri batu ginjal yang harus diwaspadai. Ginjal berfungsi untuk menyaring racun dan kotoran dalam darah.

freepik.com
BATU GINJAL - Inilah gejala dan ciri-ciri batu ginjal yang harus diwaspadai. FOTO: ILUSTRASI 

Editor: Widi Wahyuning Tyas

TRIBUNBATAM.id - Inilah gejala dan ciri-ciri batu ginjal yang harus diwaspadai.

Sebagai salah satu organ paling penting dalam tubuh manusia, ginjal harus dijaga kesehatannya.

Pasalnya, organ yang termasuk dalam sistem eksresi ini memiliki peranan penting.

Ginjal berfungsi untuk menyaring racun dan kotoran dalam darah.

Bila ginjal tak berfungsi dengan baik, maka kita harus melakukan terapi cuci darah.

Sayangnya, ginjal rentan mengalami beragam gangguan, salah satunya adalah batu ginjal.

Batu ginjal adalah endapan keras dari mineral yang terbentuk di dalam ginjal.

BATU GINJAL - Inilah beberapa penyebab batu ginjal yang harus diwaspadai. FOTO: ILUSTRASI
BATU GINJAL - Inilah beberapa penyebab batu ginjal yang harus diwaspadai. FOTO: ILUSTRASI (DOKTER.id)

Baca juga: Mengenal 6 Jenis Pengobatan untuk Batu Ginjal, dari Minum Air hingga Operasi

Penyebab penyakit batu ginjal bisa beragam.

Antara lain pola makan tinggi protein, gula, dan garam.

Selain itu, batu ginjal juga bisa disebabkan faktor keturunan, obesitas, kurang minum, sampai konsumsi vitamin dan suplemen dosis tinggi secara berlebihan.

Batu ginjal bisa terbentuk ketika mineral tertentu menumpuk di dalam tubuh.

Penyakit ini dapat memengaruhi setiap bagian saluruan kencing, sehingga tak jarang membuat penderitanya merasa kesakitan.

Kerusakan akibat penyakit batu ginjal bisa diminimalkan, asalkan penyakit ini diketahui lebih dini.

Melansir Healthline, berikut ciri-ciri sakit batu ginjal yang kerap dikeluhkan penderitanya:

1. Sakit pinggang, punggung, dan perut

SAKIT PUNGGUNG BAWAH - Begini posisi tidur yang dianjurkan saat mengalami sakit punggung bawah. FOTO: ILUSTRASI
SAKIT PUNGGUNG BAWAH - Begini posisi tidur yang dianjurkan saat mengalami sakit punggung bawah. FOTO: ILUSTRASI (freepik.com)

Baca juga: 5 Cara Cegah Gagal Ginjal, Jangan Sampai Cuci Darah Seumur Hidup!

Sumber: Kompas.com
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved