LIGA ITALIA
AC Milan Menang, Lolos ke Perempat Final Coppa Italia, Stefano Pioli: Kami Menunjukkan Kualitas
AC Milan Menang, Lolos ke Perempat Final Coppa Italia, pelatih AC Milan Stefano Pioli sayangkan kemenangan tidak diraih dalam waktu normal
Editor:
Mairi Nandarson
twitter/acmilan
Pelatih AC Milan Stefano Pioli bicara soal kemenangan adu penalti vs Torino di Coppa Italia 2020-2021, Selasa (12/1/2021) malam atau Rabu dinihari WIB
Di babak penalti, 5 eksekutor AC Milan sukses menjalankan tugasnya, Franck Kessie, Theo Hernandes, Sandro Tonali, Alessio Romagnoli, dan Hakan Calhanoglu.
Sementara dari Torino, satu pemain mereka yang gagal melaksakan tugas adalah Tomas Rincon, tendangannya mampu diblok Tatarusanu.
Berikut susunan pemain AC Milan vs Torino
AC Milan
Tatarusanu (GK), Kalulu, Musacchio, Romagnoli, Dalot, Calabria, Tonali, Castillejo, Leao, Ibrahimovic.
Pelatih: Stefano Pioli
Torino
Milinkovic-Savic (GK), Nkoulou, Bremer, Buongiorno, Rincon, Linetty, Serge, Vojvoda, Ansaldi, Gojak, Zaza.
Pelatih: Giampaolo Marco
(Tribunnews.com/Giri, Sina)
.
.
.
