MOTOGP

Fabio Quartararo Juara MotoGP Belanda 2021

Hasil MotoGP Belanda 2021 menempatkan Fabio Quartararo menjadi juara di Sirkuit di Assen, putaran 9 kejuaraan dunia 2021

YAMAHA MOTOR RACING SRL
Aksi pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, pada balapan MotoGP Italia di Sirkuit Mugello, Italia, 30 Mei 2021. Kini Fabio Quartararo juara MotoGP Belanda 2021 

Pembalap ketiga yang mengalami crash adalah Iker Lecuona (KTM Tech3) saat balapan menyisakan 8 lap lagi.

Posisi Zarco kemudian digusur oleh Joan Mir (Suzuki Ecstar yang melesat di Tikungan 5 merebut posisi ketiga.

Marquez secara perlahan kini bisa menyodok ke urutan ketujuh bersaing dengan Bagnaia di depan.

Hingga lap terakhir, Posisi tiga besar tidak ada yang berubah dengan Quartararo keluar sebagai pemenang.

Hasil MotoGP Belanda 2021

1. Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha)

2. Maverick Vinales (Monster Energy Yamaha)

3. Johann Zarco (Pramac Racing)

4. Joan Mir (Suzuki Ecstar)

5. Miguel Oliveira (Red Bull KTM)

6. Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo Team)

7. Marc Marquez (Repsol Honda)

8. Aleix Espargaro (Aprilia Gresini)

9. Takaaki Nakagami (LCR Honda)

10. Pol Espargaro (Repsol Honda)

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved