ARTI MIMPI
Mimpi Angin Kencang Pertanda Buruk, Benarkah?
Arti mimpi angin kencang ternyata pertanda adanya sederet keburukan. Arti mimpi angin kencang konon berhubungan dengan musibah yang mungkin melanda
TRIBUNBATAM.id - Arti mimpi angin kencang ternyata pertanda adanya sederet keburukan.
Arti mimpi angin kencang konon berhubungan dengan musibah yang mungkin melanda keluarga.
Selain itu, arti mimpi angin kencang juga berkaitan dengan kesulitan ekonomi.
Namun, ada pula tafsir dari mimpi angin kencang yang mengisyaratkan hal baik bergantung dari ceritanya.
Walau sekadar bunga tidur, arti mimpi ini tak boleh disepelekan.
Dilansir dari berbagai sumber, berikut arti mimpi angin kencang yang mungkin belum Anda ketahui.
Baca juga: Arti Mimpi Ular Kobra tak Selamanya Pertanda Buruk, Melihat Sekumpulan Kobra Justru Bakal Beruntung?
Baca juga: Arti Mimpi Kehilangan Cincin Kawin, Ada Kaitannya dengan Kekhawatiran dalam Rumah Tangga
1. Mimpi angin kencang menerpa rumah
Bagi Anda yang mengalami mimpi angin kencang menerpa rumah maka ada pertanda yang kurang baik.
Akan ada salah satu anggota keluarga yang pergi meninggalkan rumah.
Kepergian salah seorang keluarga ini kemungkinan untuk merantau, atau pun ingin hidup mandiri bersama keluarga kecilnya dan memulai hidup sendiri.
2. Mimpi tubuh diterpa angin kencang namun kuat dan tak terbawa angin
Beruntunglah bagi Anda yang mengalami mimpi diterpa angin kencang ini karena mimpi ini merupakan sebuah pertanda baik bagi pemimpinya.
Dalam mengejar cita-cita, Anda akan menghadapi berbagai masalah.
Tapi nantinya, masalah ini akan bisa Anda lewati dengan mudah.
Baca juga: Tidak Selalu Kamu Jahat! Ini Arti Mimpi Berselingkuh dari Kacamata Psikologi
Baca juga: Arti Mimpi Akur dengan Mertua Isyaratkan Pertanda Negatif, Simak Penjelasannya
3. Mimpi diterpa angin kencang hingga merobohkan bangunan
