TIPS
5 Tips dan Cara Membersihkan Earbuds dan Headphone agar Awet Digunakan
Headphone atau earbuds menjadi sarang kotoran bila tak dibersihkan. Membersihkan kedua perangkat itu pun tak bisa sembarangan.
TRIBUNBATAM.id - Headphone dan earbud bisa menjadi sangat kotor.
Headphone atau earbuds menjadi sarang kotoran bila tak dibersihkan.
Kotoran-kotoran seperti sel kulit mati, sebum, kotoran kuping dan produk perawatan bisa saja menempel di perangkat tersebut.
Membersihkan kedua perangkat itu pun tak bisa sembarangan.
Anda tak bisa sembrono menghisapnya atau meniupnya.
Pasalnya, hal itu bisa jadi merusak perangkat tersebut.
Baca juga: Cara Membersihkan Noda Kopi Membandel di Karpet dan Jok Mobil, Cukup Gunakan Bahan Ini
Baca juga: 5 Cara Merawat Peralatan Makan dari Kayu agar Awet dan Tidak Mudah Rusak
Mengutip New York Times, terdapat beberapa cara praktis yang bisa Anda lakukan.
Apa saja cara itu?
1. Gunakan kain
Anda bisa mengusap-usap headphone atau earbuds Anda secara reguler menggunakan kain lembab dan lembut seperti yang digunakan pada pakaian.
Anda bisa melakukannya satu kali seminggu.
Saat melakukan ini, pastikan headphone Anda dalam keadaan mati dan tidak terhubung ke dalam ponsel Anda.
Setelahnya, segera keringkan perangkat Anda dengan kain yang lembut.
Jangan gunakan alkohol karena itu bisa merusak warna atau lapisan kulit bawaannya.
2. Gunakan sikat lembut
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/cara-membersihkan-headphone-dan-earbud.jpg)