KESEHATAN
5 Tips Diet Sehat bagi Penderita Maag, Pilih yang Tinggi Serat
Penderita maag juga sensitif dengan makanan yang pedas dan asam dan sering kali kesulitan menjalani diet.
TRIBUNBATAM.id - Penderita penyakit maag sering kali kesulitan menjalani diet.
Pasalnya, jika terlambat makan, maag bisa kambuh.
Penyakit maag adalah suatu kondisi timbulnya luka di lapisan saluran pencernaan.
Maag dapat terjadi di bagian usus kecil, lambung, hingga kerongkongan.
Penyebab utama penyakit maag adalah bakteri Helicobater pylori.
Penderita penyakit maag tak boleh membiarkan perut dalam keadaan kosong terlalu lama.
Penderita maag juga sensitif dengan makanan yang pedas dan asam.
Baca juga: 5 Manfaat Beras Hitam untuk Kamu yang Ingin Diet Sehat, Tinggi Protein tapi Rendah Kalori
Baca juga: 7 Cara Diet Ketat yang Benar agar Tubuh Tetap Sehat
Dalam menjalani diet, penderita maag harus menghindari hal-hal tersebut.
Berikut 5 cara diet bagi penderita sakit maag.
1. Diet tinggi serat
Penelitian menunjukkan bahwa diet tinggi serat dapat menurunkan risiko maag kambuh.
Makanan yang tinggi serat meliputi gandum, polong-polongan, biji rami, kacang-kacangan, sayur, dan buah-buahan.
Masukkan makanan tinggi serat ini dalam program diet atau menu makanan harian.
2. Diet tinggi vitamin A
Penelitian yang melibatkan 47 ribu pria menunjukkan bahwa diet kaya vitamin A dapat mengurangi perkembangan tukak duodenum atau usus 12 jari.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/penurunan-berat-badan-diet-sehat-obesitas-ilustrasi.jpg)