LIGA INGGRIS
Transfer Chelsea, Romelu Lukaku Diminta Pulang, Andre Onana Masih Jadi Incaran
Chelsea dikabarkan ingin ajak Romelu Lukaku untuk kembali ke Liga Inggris dari Inter Milan sementara Andre Onana masih jadi incaran.
Editor:
Mairi Nandarson
AFP/VINCENZO PINTO
Inter Milan Menang - Striker Inter Milan asal Belgia Romelu Lukaku selebrasi setelah mencetak gol ke gawang AS Roma pada laga pekan 34 Serie A Liga Italia 2022-2023, Sabtu (6/5/2023). Inter Milan menang 2-0 atas AS Roma pada laga ini.
Oleh sebab itu ada langkah yang lebih bagus bagi Chelsea daripada mengajak Romelu Lukaku pulang.
Seperti diketahui saat ini Chelsea dikabarkan tengah mengincar penjaga gawang Inter Milan, Andre Onana.
Pelatih Chelsea, Mauricio Pochettino, juga dikabarkan tertarik untuk mendatangkan Andre Onana.
Oleh sebab itu opsi menukarkan Andre Onana untuk Romelu Lukaku tampaknya bisa jadi pilihan bagus bagi Inter Milan dan Chelsea.
Namun hingga saat ini masih belum ada konfirmasi lebih lanjut terkait nasib Romelu Lukaku dan Andre Onana.
(Tribunbatam.id/Fahmi Ghifari)
Berita Terkait: #LIGA INGGRIS
| Hasil, Klasemen, Top Skor Liga Inggris 2025-2026 Pekan 10 Setelah Man City dan West Ham Menang |
|
|---|
| Hasil, Klasemen, Top Skor Liga Inggris 2025-2026 Pekan 10 Setelah Liverpool Menang, Man United Seri |
|
|---|
| Jadwal Liga Inggris 2025-2026 Pekan 10 Sabtu Malam, Burnley vs Arsenal, Forest vs Man United |
|
|---|
| Drawing Perempat Final Carabao Cup 2025-2026, Arsenal vs Crystal Palace, Cardiff City vs Chelsea |
|
|---|
| Hasil Lengkap Carabao Cup 2025-2026 Putaran 4, Chelsea, Arsenal, Man City Menang, Liverpool Kalah |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.