LIGA INDONESIA
Kata Aji Santoso Soal 2 Pemain Asing Baru Persebaya Surabaya Untuk Musim Depan
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso, memberikan komentar positif terkait dua pemain asing barunya Song Ui-Youn dan Dusan Stevanovic.
Editor:
Mairi Nandarson
persebaya.id
Aksi pemain asing baru Persebaya Surabaya, Song Ui-young (kanan), dalam laga uji coba jelang BRI Liga 1 2023-2024 melawan Persija Jakarta. Minggu (18/6/2023).
Dimana kompetisi BRI Liga 1 2023-2024 sendiri akan berlangsung tidak lama lagi.
Tercatat kompetisi BRI liga 1 2023-2024 akan berlangsung pada Sabtu (1/7/2023), sedangkan Persebaya Surabaya akan menjalani laga perdana mereka pada Minggu (2/7/2023).
Dijadwalkan Persebaya Surabaya akan melakoni laga tandang pada laga perdana mereka di BRI Liga 1 2023-2024.
Persebaya Surabaya akan menghadapi Persis Solo di laga perdana mereka di BRI Liga 1 2023-2024.
Duel antara Persis Solo vs Persebaya Surabaya akan berlangsung pada Minggu (2/7/2023) pukul 19.00 WIB.
Laga Persis Solo vs Persebaya Surabaya akan digelar di Stadion Manahan, Surakarta.
(Tribunbatam.id/Fahmi Ghifari)
Berita Terkait: #LIGA INDONESIA
| Jadwal Siaran Langsung Super League 2025-2026 Hari Ini PSBS vs Persebaya, Madura United vs Persija |
|
|---|
| Jadwal BRI Super League 2025-2026 Pekan 10, PSBS Biak vs Persebaya, Madura United vs Persija |
|
|---|
| Hasil, Klasemen, Top Skor BRI Super League 2025-2026 Pekan 10, PSIM Jogja Menang, Dewa United Kalah |
|
|---|
| Jadwal Championship 2025-2026 Pekan 7, Persipura vs Barito Putera, Persela vs PSS Sleman |
|
|---|
| Jadwal Siaran Langsung BRI Super League 2025-2026 Hari Ini PSIM Jogja vs Dewa United Live Indosiar |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.