JADWAL KAPAL

Jadwal Operasional Kapal Internasional Batam Malaysia Via Harbour Johor 2 Juli 2023

Jadwal penyeberangan kapal ferry dari Batam Malaysia via pintu masuk Puteri Harbour Johor, Malaysia edisi spesial akhir pekan, Minggu (2/7/2023)

TRIBUNBATAM.id/AMINUDDIN
Kapal ferry Dolphin yang melayani penyeberangan Batam tengah berlabuh di Pelabuhan Harbour Bay Batam, beberapa waktu lalu 

TRIBUNBATAM.id, BATAM - Akhir pekan ini merupakan momen pas untuk mengambil waktu sejenak jalan-jalan ke Malaysia dengan ferry dari Batam.

Dengan lokasinya yang strategis, Batam menjadi pintu gerbang yang nyaman untuk menuju Malaysia melalui jalur laut.

Salah satu rute penyeberangan ke Malaysia melalui pintu masuk Puteri Harbour, Johor Bahru, Johor. Anda dapat mengakses keberangkatan ke Puteri Harbour dari Pelabuhan Ferry Harbour Bay.

Tersedia sejumlah kapal ferry dari Harbour Bay yang siap membawa penumpang ke Malaysia melalui pintu masuk Puteri Harbour Johor.

Adapun kapal ferry tersebut MV Putri Anggreni 03, MV Putri Anggreni 05 dan kapal lainnya.

Berikut jadwal selengkapnya penyeberangan kapal ferry dari Batam - Malaysia via pintu masuk Puteri Harbour Johor, edisi spesial akhir pekan, Minggu (2/7/2023):

Baca juga: Handphone Milik Seorang Warga Lingga Hilang Usai Salat Idul Adha di Masjid Azzulfa

Baca juga: Jelang Akhir Pekan, Cek Jadwal Kapal Batam ke Malaysia lewat Pasir Gudang Johor

Dari Batam ke Puteri Harbour Johor:

Pukul 07.15 WIB berangkat dengan kapal MV Putri Anggreni 03

Pukul 09.00 WIB berangkat dengan kapal MV Putri Anggreni 05

Pukul 13.45 WIB berangkat dengan kapal MV Putri Anggreni 03

Pukul 15.45 WIB berangkat dengan kapal MV Putri Anggreni 05

Dari Puteri Harbour Johor ke - Harbour Bay Batam:

Pukul 07.30 (Waktu Malaysia) berangkat dengan kapal MV Putri Anggreni 05

Pukul 11.00 (Waktu Malaysia) berangkat dengan kapal MV Putri Anggreni 03

Pukul 13.00 (Waktu Malaysia) berangkat dengan kapal MV Putri Anggreni 05

Sumber: Tribun Batam
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved