Bajafash
Musisi Papan Atas Ramaikan Bajafash di Batam
Event Bajafash akan berlangsung di Batam 27-30 Juli 2023 menampilkan musisi papan atas seperti Sheila Majid. Juga ada fashion show dan bazar UMKM
Anda akan mendapatkan posisi duduk paling depan, line antrean terpisah, shuttle khusus dan toilet VIP.
"Kami menerapkan konsep go green sehingga menjadikan Bajafash sebagai green event. Seperti membedakan tempat sampah organik dan non organik, hingga menyiapkan tim pembuangan sampah,” ujar Direktur Simplemind Communications selaku pelaksana Bajafash, Yasser Hadeka Daniel.
Setelah acara selesai, backdrop dan perlengkapan lain yang masih bisa diolah tidak akan dibuang, namun akan diberikan ke waste management untuk didaur ulang.
"Ini juga merupakan langkah lanjutan untuk mendukung konsep go green,” tambah Yasser Hadeka Daniel.
Untuk info lebih lanjut silakan follow Instagram Bajafash dan bisa hubungi Bajafash customer service +6285156855002.
Pengunjung akan diberikan air minum dengan syarat membawa tumbler sendiri. (dny)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.