KEUANGAN
Cara Cetak Mutasi Rekening BNI, BRI, BSI, dan BCA untuk Melacak Transaksi
Mutasi rekening atau cetak rekening koran dapat dilakukan secara online dan offline untuk memudahkan nasabah melakukan tracking transaksi.
Penulis: Karunia Rahma Dewi |
TRIBUNBATAM.id- cara cetak mutasi rekening BNI, BRI, BSI, dan BCA untuk melacak transaksi.
Cetak rekening koran atau yang biasa disebut dengan mutasi rekening banyak dilakukan nasabah.
Pasalnya lewat mutasi rekening nasabah dapat melacak dan mengetahui uang masuk dan keluar yang berasal dari tabungan.
Dalam mutasi rekening akan ada keterangan mengenai jumlah uang keluar/masuk, jam transaksi, hingga inisial dari penerima.
Ada beberapa cara untuk melakukan cetak mutasi rekening khusus pengguna BNI, BRI, BSI, dan BCA.
Baca juga: Cara Aktivasi Multi Auto Transfer BCA, Gratis Transfer Ke Banyak Rekening
Baca juga: Cara Cek Mutasi Rekening di Mobile Banking BRI, BNI, Mandiri, dan BCA
Cara cetak mutasi rekening BNI, BRI, BSI, dan BCA:
1. Cara cetak mutasi rekening BNI
-
Buka laman https://ibank.bni.co.id/ pada browser.
-
Kemudian masukan User ID, password, dan kode verifikasi.
-
Tentukan bahasa dan tampilan halaman utama Klik log in.
-
Pilih Mutasi Rekening.
-
Klik periode rekening koran BNI.
-
Masukkan periode transaksi yang ingin dicetak.
-
Tunggu catatan transaksi akan muncul.
-
Klik ikon Print.
cara cetak mutasi rekening BNI
cara cetak mutasi rekening BSI
cara cetak mutasi rekening BRI
cara cetak mutasi rekening BCA
| Cara Mudah Tarik Tunai Saldo DANA Lewat BCA Tanpa Ribet |
|
|---|
| Cara Praktis Top Up Saldo Gopay ke Sesama Pengguna GoPay, Bisa Transfer Saldo ke Pengguna Gojek |
|
|---|
| Cara Top Up Saldo GoPay Lewat myBCA dan BCA Mobile, Minimal Top Up Rp 10 Ribu Saja |
|
|---|
| Cara Pindahkan Akun BCA Mobile ke HP Baru, Teliti dengan Hal Ini |
|
|---|
| Cara Praktis Buka Blokir Kartu Kredit Mandiri, Ini Syarat yang Wajib Diketahui |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.