KUALIFIKASI EURO 2024

Live Streaming Makedonia Utara vs Italia, Debut Luciano Spalletti Sebagai Pelatih

Luciano Spalletti akan menjalani debutnya sebagai pelatih Timnas Italia pada Kualifikasi EURO 2024 kali ini melawan Makedonia Utara.

instagram.com/azzurri
Pelatih Timnas Italia Luciano Spalletti saat sesi latihan jelang kualifikasi EURO 2024 

Karena menurut Luciano Spalletti semua laga merupakan laga yang sulit.

"Dalam sepakbola semua laga itu sulit. Pemain harus selalu siap," ujar Luciano Spalletti.

Melihat tanggapan tersebut tampaknya Timnas Italia bakal bermain cukup hati-hati pada laga kali ini.

Kedatangan Luciano Spalletti sendiri menjadi harapan besar bagi Timnas Italia.

Sebelumnya Timnas Italia gagal lolos ke Piala Dunia 2022 di Qatar.

Kini Luciano Spalletti ditugasi untuk membawa Timnas Italia ke EURO 2024.

Luciano Spalletti sendiri berhasil memberikan momen terbaik bagi Napoli di musim kemarin.

Di mana Napoli akhirnya meraih gelar Scudetto setelah 30 tahun lebih puasa gelar.

Dengan keberhasilan Luciano Spalletti tersebut, Timnas Italia menaruh harapan besar kepada dirinya.

Jadwal dan Hasil Kualifikasi EURO 2024

Kamis, 7 September 2023

Kazakhstan 0-1 Finlandia

Lituania 2-2 Montenegro

Jumat, 9 September 2023

Ceko 1-1 Albania

Sumber: Tribun Batam
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved