TIMNAS INDONESIA
Live Streaming Turkmenistan U23 vs Timnas U23 Indonesia, Baggot Janjikan Kemenangan
Duel Turkmenistan U23 vs Timnas U23 Indonesia tesjai dalam laga Grup K Kualifikasi Piala Asia U23 di Stadion Manahan Solo, Selasa (12/09/2023) malam
Editor:
Mairi Nandarson
BOLASPORT.COM/MUHAMMAD HADI FATHONI
Dua pemain Timnas U23 Indonesia, Elkan Baggott (kiri) dan Rafael Struick (kanan) melayani wawancara dengan awak media usai latihan di Stadion Sriwedari, Solo, Senin (11/9/2023).
"Kami butuh dukungan lagi pada laga besok (hari ini)."
"Kami membayarnya kembali dengan kemenangan berikutnya," ujar Baggot.
Kemenangan menjadi target utama Timnas U23 Indonesia pada laga melawn Turkmenistan U23.
Sebab pelatih Timnas U23 Indonesia, Shin Tae-yong ingin timnya bisa lolos ke babak selanjutnya sebagai juara Grup K.
Dengan status tersebut otomatis Timnas U23 Indonesia lolos ke putaran final Piala Asia U23 2024 Qatar.
Laga Turkmenistan vs Timnas U23 Indonesia akan dapat disaksikan melalui live streaming Vision plus.
Link live streaming Turkmenistan vs Timnas U23 Indonesia
(TribunBatam/Pucu Herwibowo)
Halaman 2 dari 2
Tags
Turkmenistan U23 vs Timnas U23 Indonesia
Timnas U23 Indonesia
Shin Tae-yong
Elkan Baggott
Kualifikasi Piala Asia U23 2024
Piala Asia U23 2024
Berita Terkait: #TIMNAS INDONESIA
Daftar 32 Pemain Timnas U22 Indonesia yang Dipanggil Pelatih Indra Sjafri untuk SEA Games 2025 |
![]() |
---|
Indra Sjafri Dipercaya Sebagai Pelatih Timnas Indonesia di SEA Games 2025, Daftarkan 50 Pemain |
![]() |
---|
Link Live Streaming Timnas U17 Indonesia vs Makedonia Utara Live Indosiar Malam Ini |
![]() |
---|
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Live Indosiar Lawan Taiwan dan Lebanon, Adrian Wibowo Main? |
![]() |
---|
Jadwal Timnas Indonesia September 2025, 2 Laga Timnas Indonesia di FIFA Mathcday |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.