LIGA INGGRIS

Live Streaming Manchester United vs Brighton, Erik Ten Hag Pastikan Timnya Siap

Manchester United akan menjamu Brighton & Hove Albion di Stadion Old Trafford pada laga pekan lima Liga Premier Inggris, Sabtu (16/09/2023) malam

Editor: Eko Setiawan
TRIBUNBATAM.id/SON
Manchester United vs Brighton and Hove Albion, Sabtu (16/09/2023) malam pukul 21.00 WIB 

Pada pertemuan paruh pertama, Manchester United yang bertindak sebagai tuan rumah justru dipermalukan didepan suporternya sendiri oleh Brigthon.

Manchester United yang bermain di Stadion Old Trafford menelan kekalahan 1-2 atas The Seagulls (07/08/2022).

Lalu pada paruh kedua kekalahan kembali diterima Manchester United saat tampil sebagai tim tamu.

Bermain di kandang Brighton, Manchester United harus menyerah dari tim tuan rumah dengan skor tipsi 1-0.

Dengan catatan tersebut Manchester United wajib ekstra waspada dengan Brigthon & Hove Albion.

Lantaran The Seagulls terkenal sebagai penghancur tim besar Liga Premier Inggris.

Laga Manchester United vs Brigthon dapat disaksikan melalui live streaming Vidio.com.

Link live streaming Manchester United vs Brigthon

(TribunBatam/Pucu Herwibowo)

 

Sumber: Tribun Batam
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved