LIGA 2

Semifinal Liga 2 2023-2024 Persiraja vs PSBS Biak, Andik Vermansah: Manfaatkan Laga Kandang

Semifinal Liga 2 2023-2024 Persiraja vs PSBS Biak berlangsung akhir pekan ini, Andik Vermansah: Manfaatkan Laga Kandang, itu sangat penting

Penulis: Mairi Nandarson | Editor: Mairi Nandarson
TRIBUNBATAM.id/SON
Persiraja Banda Aceh vs PSBS Biak, leg 1 Semifinal Liga 2 2023-2024 berlangsung Minggu (25/2/2024) pukul 15.30 WIB 

Pelatih Achmad Zulkifli menyoroti komposisi pemain PSBS Biak. Menurutnya tim berjuluk Badai Pasifik itu memiliki pemain-pemain berpengalaman di sepak bola Indonesia.

Baca juga: Jadwal Semifinal Liga 2 2023-2024, Persiraja vs PSBS Biak, Malut United vs Semen Padang

"Kita melihat pemain PSBS Biak ini pemain berpengalaman, sebagian besar mereka sudah pernah merasakan Liga 1. Kalau kita sendiri, pemain muda yang agresif," sambung Achmad Zulkifli.

"Saya ingin anak-anak muda ini, tidak jatuh mental, terus bisa mengeluarkan permainan terbaik mereka. Karena kita punya fisik yang agresif dan kecepatan," ujarnya seperti dikutip dari situs resmi ligaindonesiabaru.

Jadwal Semifinal Liga 2 2023-2024

Minggu, 25 Februari 2024 - Leg 1

Pukul 15.30 WIB - Persiraja vs PSBS Biak

Pukul 19.00 WIB - Malut United vs Semen Padang

Kamis, 28 Februari 2024 - Leg 2

Pukul 12.30 WIB - PSBS Biak vs Persiraja

Pukul 15.00 WIB - Semen Padang vs Malut United

( tribunbatam.id/son )

* Baca berita Tribun Batam lainnya di Google News

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved