7 Rekomendasi Harga HP Samsung Rp 5 Jutaan di Mei 2024 Lengkap dengan Spesifikasinya
Ada rekomendasi hp samsung Rp 5 jutaan yang bisa Anda beli di bulan Mei 2024 serta cek daftar terbaru harga HP Samsung di tahun 2024.
Penulis: Karunia Rahma Dewi | Editor: Karunia Rahma Dewi
TRIBUNBATAM.id- Beriku 7 rekomendasi harga HP Samsung Rp 5 Jutaan di Mei 2024 lengkap dengan spesifikasinya.
Samsung merupakan perusahaan pembuat perangkat elektronik terkemuka di dunia.
Lewat produk-produknya, Samsung secara rutin menghadirkan ponsel-ponsel terbaru.
Termasuk smartphone (HP) Android Samsung yang kini banyak digemari oleh kelas menengah ke bawah maupun ke atas.
HP Samsung hadir dalam berbagai spesifikasi dan kisaran harga.
Untuk mendapatkan spesifikasi menengah yang berkualitas, biasanya membutuhkan budget minimal sebesar Rp 5 juta.
Berikut rekomendasi HP Samsung Rp 5 Jutaan di bulan Mei 2024:
Baca juga: 7 Rekomendasi Harga HP iPhone Murah di Mei 2024 dengan Spesifikasi Mumpuni
1. Samsung Galaxy M62
Pilihan kedua dalam kategori HP dengan harga sekitar Rp 5 juta adalah Samsung Galaxy M62.
Smartphone ini menawarkan kinerja yang cepat berkat penggunaan chipset Exynos 9825.
Skor AnTuTu dari HP ini mencapai lebih dari 520 ribu, sebuah angka yang tinggi untuk kelas menengah.
Selain itu, Samsung Galaxy M62 dilengkapi dengan RAM sebesar 8 GB dan memori internal 256 GB.
Sehingga menyediakan ruang penyimpanan yang luas.
Selain itu, daya tahan baterainya juga sangat unggul dibandingkan dengan smartphone lain, dengan kapasitas baterai mencapai 7000 mAh.
HP ini dibandrol mulai dari harga Rp 5 Jutaan saja.
| Segini Harga HP Samsung Z Fold 5 Kapasitas 512GB Jelang November 2025, Ini Fitur Menarik yang Dibawa |
|
|---|
| Samsung M15 5G Mampu Update Software Selama 4 Tahun, Ini Harga HP Samsung M15 5G Awal November 2025 |
|
|---|
| Samsung A17 5G Tinggal Satu Pilihan RAM, Ini Harga HP Samsung A17 5G Terancam Dihapus Bulan Depan |
|
|---|
| Paling Laris Harga HP Samsung S25 FE 8GB/256GB Warna Jetblack, Awal November 2025 Turun Rp 1 Jutaan |
|
|---|
| Battle Harga HP Samsung S24 FE Vs iPhone 15 Pro di November 2025, Mana yang Lebih Worth It Dibeli? |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/batam/foto/bank/originals/Samsung-Galaxy-S24.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.