Liga 1

Spasojevic Beri Kode Keras Merapat ke Persija Jakarta? Bomber Lebel Timnas Mau Ditikung Dewa United

Spasojevic memberikan kode keras ke Persija Jakarta melalui akun sosial media miliknya.

Editor: Khistian Tauqid
Instagram @baliunitedfc
Jadwal Live Streaming Bali United vs Borneo FC, Sabtu (25/05/2024) malam pukul 19.00 WIB. 

Dirinya sudah tujuh tahun memperkuat Bali United sejak didatangkan dari Bhayangkara FC pada 2017 silam.

Bersama Bali United, Spasojevic sudah mencatatkan 188 pertandingan.

Dirinya mampu mencetak 88 gol dan 15 assist serta mempersembahkan dua gelar juara Liga 1.

Hanya saja, dengan usianya yang sudah 34 tahun membuat Spasojevic sudah berada di ujung kariernya.

Selain gol, ia juga membantu tim meraih gelar juara dan menjadi salah satu pemain kunci dalam perjalanan sukses Bali United.

Ilija Spasojevic memiliki karir yang sangat produktif dan berpengaruh, terutama di Liga 1 Indonesia.

Dengan total 131 gol dari 280 pertandingan, ia telah membuktikan dirinya sebagai salah satu striker paling berbahaya dan konsisten.

Kontribusinya tidak hanya terbatas pada gol, tetapi juga assist dan pengalaman yang berharga di berbagai kompetisi, baik domestik maupun internasional.

Prestasi Ilija Spasojevic

Berikut adalah deretan prestasi dan kontribusi signifikan yang telah dicapainya:

1. Jumlah Pertandingan dan Gol

- Pertandingan : 188

- Gol : 88

- Assist : 15

2. Trofi dan Gelar

Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved